SuaraBanten.id - Foto unggahan netizen yang memperlihatkan seorang wanita berjilbab menikah di Gereja belakangan viral di media sosial. Unggahan wanita berjilbab menikah dengan pria beragama Kristen itu menjadi sorotan pembaca SuaraBanten.id.
Selain itu, kabar Gus Yaqut berencana mengundang Paus Fransiskus ke Indonesia juga tak kalah menyita perhatian publik. Yuk langsung saja kita simak dua berita tersebut dan tiga berita terpopuler lainnya.
1. Viral Wanita Berjilbab Menikah di Gereja! Pagi Pemberkatan, Siang Akad Nikah
Unggahan foto netizen yang memperlihatkan seorang wanita berjilbab menikah di Gereja baru-baru ini viral di media sosial, Minggu (6/3/2022).
Baca Juga: Viral Video Angin Kencang Kembali Terjang Bekasi, Warga Dibuat Was-was: Ya Allah, Innalillahi
Wanita berjilbab menikah dengan pria beragama Kristen di sebuah Gereja sontak menyita perhatian publik. Kolase foto wanita berjilbab menikah dengan pria beda agama itu viral usai diunggah akun Facebook Ahmad Nurcholish, Minggu (6/3/2022).
2. BNPT Umumkan Lima Ciri Penceramah Radikal, MUI Wanti-wanti: Jangan Sampai Karena Kritik Pemerintah Disebut Radikal!
Baru-baru ini Direktur Pencegahan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Brigadir Jenderal Ahmad Nurwakid menyebutkan lima ciri penceramah radikal.
Terkait penetapan ciri pendakwah radikal itu, Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) KH Cholil Nafis turut menaggapi hal tersebut melalui cuitan. Kiai Cholil Nafis mengatakan, masyarakat tentu tidak suka dengan penceramah yang membangkang terhadap negara dan Pancasila.
Baca Juga: Viral Video Penganiayaan Santri, Netizen Sebut Pembinaan dan Pengawasan Kemenag Payah
Berita Terkait
-
Seorang Pria Paruh Baya Diciduk Polisi Usai Lalukan Rudapaksa Terhadap Anak SMP
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Liburan Keluarga
-
Bolehkah Menikah dengan Sepupu? Ini Hukumnya dalam Islam
-
Viral! Kawasan Wisata Pantai Anyer Penuh Manusia, Niat Healing Malah Pusing
-
Asal Usul Walid, Lagi Ramai Disebut di TikTok sampai Trending di X
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Kawasan Banten Lama Dipadati Ribuan Peziarah Pada Libur Lebaran
-
Pulau Merak Besar dan Pulau Merak Kecil Dipadati Ribuan Wisatawan
-
Perayaan HUT Kabupaten Pandeglang Bakal Digelar Sederhana, Buntut Efisiensi Anggaran
-
Pantai Batu Saung Anyer Dipadati Wisatawan Saat Libur Lebaran 2025
-
KMP Mutiara Ferindo II Kebakaran, 17 ABK Dievakuasi Tim SAR