SuaraBanten.id - YouTuber kondang Boy William blak-blakan mengungkap memiliki fobia dengan cicak dan binatang reptil lainnya. Menurut Boy William, dirinya menilai cicak merupakan binatang yang menyeramkan.
"Sedikit serem ya," kata Boy William dikutip dari YouTube Popular Seleb.
Pasalnya, Boy William pernah memiliki pengalaman traumatik yang menyebabkan dirinya fobia dengan cicak.
"Jadi ada kejadian di rumah, dulu kejadiannya ada cicak jatuh di samping gue. Gue gak tahu apa itu, sampai sekarang gue parno," sambungnya.
Selain cicak, Boy William juga ternyata fobia dengan beberapa jenis sofa tertentu.
"Gua dari kecil fobia ama sofa. Gak tahu, ada sofa tertentu yang gak bisa gue dudukin," ucapnya.
Boy William mengaku, beberapa sofa tertentu kerap membuatnya tidak nyaman sehingga enggan mendudukinya.
"Jadi, kayak ada chemistry sofa ama gue kayak pasangan. Gue juga bingung," tuturnya.
Terlepas dari itu, Boy William juga membenarkan fobia yang dimilikinya terbilang cukup unik.
Baca Juga: Boy William Blak-blakan Akui Punya Fobia dengan Cicak dan Sofa
"Gak tahu. Gue emang aneh fobianya," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Mengenal Neophobia: Ketika Rasa Takut pada Hal Baru Menjadi Hambatan
-
Gara-Gara Fobia Nasi, Siswi SMA Ini Dapat Menu MBG Khusus
-
5 Tanaman Pengusir Cicak di Rumah, Aman dan Mudah Ditanam!
-
Rumah Jadi Healing Space: Rahasia Relaksasi Total di Era Modern
-
Mpok Alpa Tutup Usia: Kenangan Boy William Ungkap Sisi Lain Sang Komedian yang Sederhana
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
- 5 Pilihan Sepatu Skechers Tanpa Tali untuk Jalan Jauh, Harga Mulai Rp500 Ribu
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Kawasan Baduy Dalam Ditutup untuk Wisatawan Selama 3 Bulan Mulai 20 Januari 2026
-
Hanya 4 Menit Sampai Rumah, Politisi PKS Cilegon Tak Sangka Panggilan Video Jadi Kabar Duka Anaknya
-
TPAS Cilowong Tutup buat Tangsel, Tapi Aman buat Pemkab Serang; Ada Apa dengan Sampah Tetangga?
-
Bakar Sampah Sembarangan di Tangsel Bisa Masuk Penjara? Ini Penjelasannya
-
GMNI Tangerang Tolak Keras Wacana Pilkada Dipilih DPRD: Rakyat Bukan Penonton