SuaraBanten.id - Pernyataan Safee Sali soal kekalahan Timnas Malaysia U-23 dari Laos menyita perhatian. Ia kecewa berat dengan hasil yang diterima Malaysia di Piala AFF U-23 2022. Bahkan, Safee Sali berujar, lebih baik Timnas Malaysia U-23 mengundurkan diri dari kejuaraan daripada kalah memalukan dengan skor agregat 4-1 dari tim selevel Laos yang tak dijagokan.
Pernyataan Safee Sali ini mengundang warganet. Ia bahkan diserang netizen Indonesia. Serangan tersebut membuat Safee Sali bereaksi. Ia justru berterima kasih dan menganggap respons netizen sebagai bentuk perhatian kepada sepak bola kedua negara.
Hal itu disampaikannya melalui unggahan terbaru di Instagram pribadinya, Rabu (23/2/2022).
"Makasih banyak. Kepada semua netizen-netizen +62 yang memenuhi ruangan komen postingan saya. Ini menunjukkan ans saya sentiasa melihat perkembangan sepak bola kedua negara. Ini semangat yangg positif," tulisnya.
Meski begitu, ia menyadari tak semua komentar bernada positif. Karenanya, ia enggan meladeni tanggapan sinis yang tidak sopan.
"Cuma komen yg terlalu keterlaluan, saya tidak akan berkompromi. Mana yang positif, kalau ada masa saya akan balas. Boleh berkomentar tetapi jaga lah," imbuhnya.
Meski jadi bulan-bulanan netizen, mantan pemain Timnas Malaysia tersebut menegaskan terpenting sepak bola dapat menyatukan suporter tim dua negara.
"Yang penting sepak bola itu bisa menghubung dan menyatupadukan kedua negara jika semuanya matang..Jangan lupa subscribe yaaak," pungkasnya.
Tag
Berita Terkait
-
AFC Ingatkan Pemerintah Malaysia, Jangan Campuri Urusan FAM atau Terancam Sanksi FIFA
-
Faisal Halim Mulai Siapkan Mental jika Malaysia Didiskualifikasi dari Kualifikasi Piala Asia 2027
-
Sudah Naturalisasi Jor-joran, Timnas Indonesia Malah Ketinggalan Malaysia di Ranking FIFA Teranyar
-
Ancaman Sanksi Tambahan Kasus Dokumen Palsu 7 Pemain Naturalisasi, FAM Dibekukan?
-
Kronologi Indonesia Kehilangan Investor Semikonduktor Gegara Kebijakan 'Nyeleneh'
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
Terkini
-
MoU 5 Asosiasi Syariah, Didorong Jadi Pusat Kolaborasi Nasional
-
BRI Tegaskan Kapasitas Pembiayaan Besar dengan Fasilitasi Rp5,2 Triliun bagi SSMS dan Industri Sawit
-
Menko AHY Resmikan Kapal Ro-Ro di KBS, Layani Penyebrangan Cilegon-Lampung
-
Kendalikan KLB Campak, Cakupan ORI Kota Cilegon Lampaui Target Nasional
-
ASRA 2025 Anugerahkan Tiga Penghargaan untuk Laporan Keberlanjutan BRI