SuaraBanten.id - Belum lama ini Siti Badriah alias Sibad dan Krisjiana menggelar acara gender reveal untuk mengungkapkan jenis kelamin anak pertama mereka. Acara ini digelar di kediaman Sibad dan hanya dihadiri oleh keluarga dan rekan-rekan terdekat. Meski begitu, momen gender reveal Baby Fruity berlangsung begitu seru dan meriah.
Acara gender reveal anak Sibad dan Krisjiana sempat batal karena pandemi. Namun mereka tetap tak ingin melewatkan momen spesial tersebut begitu saja. Setelah dinyatakan negatif Covid-19, acara gender reveal Siti Badriyah akhirnya bisa digelar.
Meski hanya digelar di rumah, acara gender reveal anak Siti Badriah dan Krisjiana berlangsung begitu seru. Kediaman mereka disulap dengan dekorasi penuh balon dan bunga bernuansa gold.
Penasaran dengan jenis kelamin Baby Fruity? Simak deretan potret gender reveal ini!
1. Outfit Putih
Untuk momen spesial gender reveal buah hati pertama mereka ini, pasangan yang telah dua tahun membina rumah tangga tersebut kompak mengenakan outfit serba putih, lho.
Sibad begitu anggun dalam balutan dress panjang dengan material tule berwarna putih. Flower crown menghiasi rambutnya yang dibiarkan terurai, membuat penampilannya semakin menawan bak bidadari.
2. Senada
Sementara Sibad tampil cantik bak bidadari, Krisjiana bergaya sederhana dengan kemeja putih dipadukan dengan celana panjang berwarna senada. Suami Sibad tersebut terlihat makin ganteng.
Baca Juga: Umumkan Jenis Kelamin Anak, Siti Badriah Menangis Haru
3. Terpancar
Pesona Sibad sebagai bumil yang sebentar lagi berubah status jadi ibu pun kian terpancar dengan makeup natural. Potret close up menonjolkan kecantikan pelantun Berondong Tua ini dengan sempurna.
4. Berdoa
Sebelum mengungkapkan jenis kelamin sang buah hati, Sibad dan Krisjiana tak lupa memanjatkan doa untuk Baby Fruity. Sibad sendiri mengaku tidak begitu mempermasalahkan gender anaknya.
Sibad mendoakan buah hatinya kelak akan menjadi anak yang soleh solehah, sementara Krisjiana berharap Baby Fruity lahir dalam kondisi sehat dan bisa membanggakan orangtua nantinya.
5. Mendebarkan
Berita Terkait
-
Pendapat 4 Suami Artis Bila Istri Pilih Jadi IRT, Kembali Disorot Gara-Gara Ibrahim Risyad
-
Sempat Divonis Mandul, Kini Krisjiana dan Siti Badriah Dikaruniai Dua Putri
-
Saling Umpat Jadi Love Language Krisjiana Baharuddin dan Siti Badriah
-
Dapat Hadiah Anniversary dari Siti Badriah, Krisjiana Baharuddin Malah Curiga: Ini Uang Siapa Yah?
-
Hadiri Sidang Nikita Mirzani, Siti Badriah Terpaksa Dukung Reza Gladys Karena Kakak Ipar?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
BNN Obrak-Abrik Pabrik Tembakau Sintetis di Tangerang: Waspada, Bahan Baku Ternyata Dibeli Online!
-
LSPR Bawa Anyaman Bambu Buniayu Tangerang Go Internasional
-
Drama Penangkapan Pasutri 'Manusia Kapsul' Pembawa Sabu di Bandara Soetta
-
Tanggapi Penolakan Sampah Tangsel, Sekda Banten: Kota Serang Harus Diskusi dengan Warga
-
4 Spot Wisata Kuliner Hits di Tangsel yang Wajib Kamu Coba Akhir Pekan Ini