SuaraBanten.id - Buah hati Nirina Zubir dan Ernest Cokelat, Zivara Ruciragati Syarif, baru saja merayakan ulang tahun ke 12 tahun pada Minggu (6/2/2022). Di hari ulang tahun sang anak, Nirina mengomentari tinggi badan Zivara yang akan melewati tinggi dirinya.
Bintang film Heart itu juga mengungkapkan, sang buah hatinya telah memiliki style sendiri sehingga sudah susah diajak kembaran baju. Style Zivara di usia 12 tahun juga tak kalah disorot.
Termasuk rambutnya yang berwarna. Tak jauh berbeda dengan Nirina Zubir, Zivara juga menyukai outfit yang simple dan kasual. Kali ini Zivara masih mau kembaran baju bareng sang ibunda nih!
Namun semakin beranjak remaja, Zivara jadi punya style sendiri. Kendati begitu, style Zivara juga tetap simple dengan sentuhan khas remaja yang tentu kurang dipahami orangtua. Nirina Zubir mengaku beruntung karena punya hobi yang sama dengan sang putri. Tak heran apabila keduanya kompak dalam berbagai kesempatan. Ini potret Zivara Ruciragati Syarif yang mulai memasuki masa remaja? Simak Yuk.
1. Rambut Berwarna
Zivara sempat disorot karena mewarnai rambutnya. Untuk anak seusia Zivara, tak banyak orangtua yang memberikan izin mewarnai rambut Larangan mewarnai rambut juga berkaitan dengan peraturan sekolah yang kebanyakan tak memberikan izin.
Namun di usia 9 tahun, Zivara telah dibebaskan berekspresi dengan mewarnai rambutnya. Zivara dengan rambut ungu tampak cantik tak kalah dari sang ibunda. Diperbolehkannya Zivara mewarnai rambut ternyata karena pilihan belajar dengan sistem homeschooling, guys!
Di ulang tahunnya yang ke-10, Zivara mewarnai rambutnya dengan warna pink hanya di sisi kiri. Warna ngejreng tersebut merupakan pilihan Zivara sendiri di awal langkahnya menginjak usia remaja. Warna itu tentu terbilang eksentrik dan tak semua orang berani memilihnya. Keren nih Zivara!
2. Bebas Berekspresi
Baca Juga: Nagita dan Dik Doank Juara, 5 Artis dengan Nama Asli Terpanjang
Sebagai ibu, Nirina membebaskan Zivara untuk berekspresi. Alhasil Zivara tumbuh menjadi remaja yang mencintai seni. Zivara pun menjadi amat dekat dengan sang ibunda yang tak terlalu mengekangnya dengan sejumlah aturan mainstream.
3. Semakin Cantik
Zivara tumbuh menjadi gadis remaja yang semakin cantik. Rambutnya kini tak lagi dicat warna-warni meski poninya tetap saja antimainstream. Bersama sang adik, Elzo Jaydn Anvaya, Zivara selalu kompak bersama Nirina Zubir.
4. Mendampingi Ibunda
Dalam berbagai kesempatan, Zivara selalu mendampingi sang ibunda. Termasuk ketika Nirina Zubir kehilangan sang ibunda, Zivara dan Elzo berusaha menghibur dengan terus berada di sisinya. Zivara pun ikut menemani Nirina saat ziarah kubur ke makam neneknya.
5. Hijab
Berita Terkait
-
Nirina Zubir Bangga Mahkotanya Kini Jadi Wig untuk Pejuang Kanker
-
Bukan Direncanakan, Ide Mulia Nirina Zubir Donasi Rambut Berawal dari 'Bisikan' Teman
-
Pangkas Rambut Usai 7 Tahun Dirawat, Nirina Zubir Bangga Mahkotanya jadi Wig buat Pejuang Kanker
-
Fedi Nuril Ungkap 3 Sosok yang Ditakuti di 'Adili Idola'
-
Reputasinya Siap Dikuliti di 'Adili Idola', Fedi Nuril: Kalau Saya Masih Dapat Job, Kalian Gagal
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
BNN Obrak-Abrik Pabrik Tembakau Sintetis di Tangerang: Waspada, Bahan Baku Ternyata Dibeli Online!
-
LSPR Bawa Anyaman Bambu Buniayu Tangerang Go Internasional
-
Drama Penangkapan Pasutri 'Manusia Kapsul' Pembawa Sabu di Bandara Soetta
-
Tanggapi Penolakan Sampah Tangsel, Sekda Banten: Kota Serang Harus Diskusi dengan Warga
-
4 Spot Wisata Kuliner Hits di Tangsel yang Wajib Kamu Coba Akhir Pekan Ini