SuaraBanten.id - Cappadocia adalah impian Kinan di Film Series Layangan Putus, sayangnya Lydia tikung Kinan dengan berangkat ke Cappadocia bersama Aris. Berapa biaya ke Cappadocia Turki untuk wujudkan mimpi Kinan?
Sebelum membahasanya, perlu diketahui keindahan Cappadocia. Cappadocia berarti tanah kuda yang indah.
Penamaan ini, karena pada masa lalu, banyak kuda liar telah berkeliaran di wilayah tersebut.
Kota Cappadocia adalah wilayah yang cukup bersejarah di Provinsi Nevsehir yakni sekitar 200 mil berada di selatan ibu kota Turki, Ankara.
Berikut harga ke Cappadocia berdasarkan penawaran dari beberapa agen perjalanan wisata atau travel. Berikut ulasan AyoMalang.
Baca Juga: Asal Usul Kata Emosional "Its my dream, not her" Kinan Layangan Putus Hingga Viral
Agen Travel Musa yang menawarkan paket perjalanan 11 hari 8 malam ke beberapa kota di turki salah satunya Cappadocia.
Pada trip yang ditawarkan untuk jadwal keberangkatan 14 dan 28 Januari 2022
Serta 03, 11, dan 25 Februari 2022 dipatiok dengan biaya keseluruhan atau all in Rp. 14.400.000 sudah termasuk tiket pesawat untuk perjalanan PP Jakarta – Istanbul.
Rp 14 juta itu juga sudah termasuk biaya penginapan, makan sesuai program, tiket masuk wisata, transport, pemandu wisata dan pemandu lokal. Jadi Anda tinggal bawa dengkul dan pakaian saja.
Baca Juga: Aktingnya Bikin Netizen Tersentuh, Ini Dia Profil Graciella Abigail 'Raya' Layangan Putus
Pemandangan Indah Cappadocia
Selain Cappadocia para pelancong juga bisa menikmati wisata ke Kota Istanbul, Bursa, Kusadasi, Pamukkale, dan Konya.
Khusus untuk bisa menikmati pemandangan lewat balon udara di Cappadocia diperlukan biaya tambahan sekitar Rp 3,3 juta per orang.
Berita Terkait
-
Sindiran Pedas Turki Alalshikh usai Ruben Amorim Dipecat, Doakan Keluarga Glazer Menyusul
-
Vincenzo Montella Pede Bawa Turki Lolos ke Piala Dunia 2026
-
Sosok Aris Nugraha yang Disebut Epy Kusnandar saat 'Pamit' ke Istri
-
8 Film Perdana Tayang di Layar Kaca, Trans7 Siap Hadirkan Exhuma Hingga Badarawuhi
-
Imbang Lawan Turki Tak Masalah, Spanyol Tetap Dipastikan Lolos ke Piala Dunia 2026
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Ratusan Warga Serang Tolak Jadi 'Tempat Sampah' Kota Tangsel
-
Tim Forensik Ungkap Penyebab Kematian Anak Politikus PKS: Ada Dua Luka Tusuk Fatal
-
Kalah Judi Kripto hingga Terlilit Utang Ratusan Juta, Alasan HA Tega Bunuh Anak Politikus PKS
-
Motif Pelaku Tega Habisi Nyawa Bocah 9 Tahun di Cilegon: Berawal dari Bel Rumah yang Tak Terjawab
-
Polisi Beberkan Kaitan Pencurian di Rumah Eks DPRD dengan Kematian Anak Politikus PKS