SuaraBanten.id - Sebanyak tiga tempat hiburan malam (THM) di Kabupaten Serang, Banten ditutup paksa polisi, lantaran melanggar aturan jam operasional.
Ketiga THM ditutup itu yakni Cafe Scorpion, King dan Princes.
Penutupan itu dilakukan pada Sabtu dinihari 15 Januari 2022 pukul 00.30 WIB.
Kapolsek Ciruas Kompol Hasan Khan mengatakan, ketiga THM tersebut kedapatan buka saat Pemberlakuan Pembatasan kegiatan Masyarakat (PPKM).
“Setelah dilakukan tindakan dengan memberikan himbauan secara tegas kepada 3 Cafe tersebut tutup,” kata Kompol Hasan Khan.
Kompol Hasan juga meminta warga agar pulang ke rumah masing-masing agar tidak melakukan kerumunan agar mata rantai penyebaran COVID-19 segera terputus.
“Kita juga himbau kepada masyarakat yang berkumpul untuk segera pulang kerumah masing-masing,” tandasnya.
Berita Terkait
-
Viral Ribuan Monyet Masuk ke Pemukiman Warga di Sumedang, 6 Desa Dijarah
-
Tawuran di Kota Serang, Satu Pelajar Tewas, Polisi Periksa 10 Orang Saksi
-
Sedang Ujian Seleksi Perguruan Tinggi, Siswa SMA di Jepang Serang Siswa Lain Pakai Senjata Tajam
-
Prakiraan Cuaca BMKG 15 Januari 2022 Serang-Cilegon Banten
-
Jadwal SIM Keliling Kota Serang, Sabtu 15 Januari 2022
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Dugaan Korupsi Miliaran Rupiah, Kejati DIY Geledah Kantor BUKP Tegalrejo Jogja
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
Terkini
-
Fakta Mengejutkan! Lebih dari 400 Kasus HIV/AIDS Serang, Mayoritas Disumbang Kaum Gay?
-
MoU 5 Asosiasi Syariah, Didorong Jadi Pusat Kolaborasi Nasional
-
BRI Tegaskan Kapasitas Pembiayaan Besar dengan Fasilitasi Rp5,2 Triliun bagi SSMS dan Industri Sawit
-
Menko AHY Resmikan Kapal Ro-Ro di KBS, Layani Penyebrangan Cilegon-Lampung
-
Kendalikan KLB Campak, Cakupan ORI Kota Cilegon Lampaui Target Nasional