SuaraBanten.id - Anya Geraldine baru-baru ini memperlihatkan potret body goals ke publik menyita perhatian publik. Namun, tak hanya body goalsnya yang menjadi perhatian, tato Anya Geraldine membuat netizen salfok dan bertanya-tanya.
Dalam sebuah unggahannya, perempuan yang memerankan Lydia Danira di serial Layangan Putus tersebut tampak mengenakan pakaian olahraga. Dalam foto tersebut perut Anya terlihat jelas dan sukses menuai banyak pujian.
Selidik punya selidik, Anya Geraldine memperlihatkan potret body goalsnya untuk memberitahu berat badanya sudah turun.
Lantaran tidak percaya diri dengan bentuk tubuhnya belakangan ini, itulah yang menjadi alasan Anya Geraldine diet dengan rajin berolahraga dan mengatur pola makan.
"Termotivasi dari Lydia, pas nonton layangan putus mikir, kok gue chubby banget sih. Insecure sendiri. Terus sekarang jadi lebih rajin dan ngatur makan. Bye Lydia 69 kilogram, sekarang Anya 63 kilogram," tulis Anya Geraldine.
Kolom komentar Anya pun langsung dibanjiri komen netizen. Bahkan, ada juga netizen yang salfok pada otot dan menduga Anya Geraldine punya tato di tubuhnya.
"Mba Lydia kekar juga ya ototnya," tulis netizen.
"Itu tato kah?" tanya netizen lain yang menyoroti tanda hitam di atas perut Anya.
Pada saat bersamaan, tak sedikit netizen yang juga memberikan pujian untuk kecantikan dan body goals Anya Geraldine.
"Cantik banget kak Anya," ujar netizen.
Sebagai informasi, Anya Geraldine sedang menjadi perbincangan hangat lewat kesuksesannya memerankan karakter Lydia Danira dalam serial Layangan Putus. Lydia merupakan karakter antagonis di tengah rumah tangga Aris (Reza Rahadian) dan Kinan (Putri Marino).
Berita Terkait
-
8 Film Perdana Tayang di Layar Kaca, Trans7 Siap Hadirkan Exhuma Hingga Badarawuhi
-
Review Film Shutter: Ada Setan di Foto yang Meneror Lewat Dosa Masa Lalu
-
Bukan Cuma Hantu, Film Shutter Angkat Isu Pelecehan Seksual di Kampus
-
Anya Geraldine Buka Kisah Lama, Nyaris Jadi Korban Pelecehan Seksual saat SMP
-
Pengalaman Mengerikan Anya Geraldine, Lihat Raganya Sendiri Masih Tidur di Kasur
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
Terkini
-
4 Surga Wisata Alam di Lebak dan Pandeglang yang Wajib Masuk 'Bucket List' Kamu
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 113 Kurikulum Merdeka
-
BRI Soroti Besarnya Potensi Fintech Indonesia di Forum WEF Davos 2026
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 112 Kurikulum Merdeka
-
Harga Gula Aren Lebak Mulai Meroket Jelang Ramadan 2026, Omzet Pedagang Tembus Rp30 Juta Sehari