SuaraBanten.id - Di balik kesempurnaan yang selalu diperlihatkan oleh para artis, ternyata ada yang menyimpan kebiasaan aneh. Mulai dari gigit kuku sendiri, makan kembang, hingga makan air kencingnya sendiri.
Mungkin di antara kita tidak menyangka bila hal-hal aneh itu dilakukan oleh sang artis. Apa lagi orang yang kita idolakan terlihat cantik luar dalam.
Anya Geraldine saat ini tengah mendulang popularitas berkat perannya dalam web series Layangan Putus. Pemeran Lydia itu rupanya punya kebiasaan aneh yang sempat menghebohkan publik. Bagaimana tidak, Anya punya kebiasaan minum susu langsung dari dot. Ia biasa melakukannya sebelum tidur, persis seperti bayi.
Baca Juga: 5 Fakta Layangan Putus: Adegan Viral Jadi yang Tersulit, Cetak Rekor 15 Juta Penayangan
2. Dian Sastrowadoyo
Dian Sastrowadoyo merupakan artis yang punya imej elegan. Namun bukan berarti bintang film Ada Apa dengan Cinta? itu tidak punya kebiasaan aneh.
Dian Sastro diketahui suka makan upilnya sendiri, bahkan sejak masih kecil. Namun kebiasaan anehnya sudah hilang karena sering dimarahi sang ibu.
3. Luna Maya
Luna Maya dikenal karena imej bintang papan atas yang elegan. Namun model sekaligus presenter ternama itu rupanya suka menggigit kukunya sampai tumpul, lho.
Baca Juga: 9 Artis Punya Kebiasaan Aneh, Cium Ketiak Orang sampai Minum Air Seni Sendiri
Padahal sebagai artis, kuku menjadi salah satu bagian tubuh yang harus dijaga agar tetap cantik. Namun tak hanya kuku tangan, Luna Maya juga menggigit kuku kakinya.
Berita Terkait
-
Dicecar Maxime Bouttier, Luna Maya Terpaksa Terima Lamaran di Jepang karena Ada Kamera?
-
Main Film Bareng Taskya Namya Lagi, Luna Maya Girang Bisa Bercanda di Lokasi Syuting
-
Ditanya Kabar Pernikahan dengan Maxime Bouttier, Luna Maya Irit Bicara
-
Deretan Mantan Pacar Ariel NOAH, Kini Diisukan Jadian dengan Wulan Guritno
-
Menebak Lokasi Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier di Ubud
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Distribusi Logistik PSU Kabupaten Serang di Mancak Penuh Rintangan, Jalan Terjal dan Licin
-
Korban Panganiayaan Oleh Oknum TNI di Serang Alami Trauma Mendalam
-
Gakumdu Amankan Pelaku Politik Uang Jelang PSU Kabupaten Serang, Uang Puluhan Juta Jadi Bukti
-
Diduga Dianiaya Oknum TNI, Pemuda di Serang Tewas
-
Perhiasan Batu Alam Lokal Go Internasional Bersama BRI