SuaraBanten.id - Prilaku Adik Vanessa Angel, Mayang saat menghabiskan waktu nongkrong di sebuah warung baru-baru ini memancing sorotan publik. Hal itu lantaran Mayang merasa dirinya menjadi bahan gunjingan beberapa orang di warung itu.
Berdasarkan video viral yang belakangan beredar, awalnya kamera memperlihatkan dua orang berbincang di sebuah meja yang jaraknya tak jauh dari tempat Mayang duduk.
Dalam video itu, suara kedua orang yang diduga julidin Mayang sebenarknya tidak terlalu terdengar jelas. Namun, merespon video tersebut Mayang malah bernyanyi di hadapan kamera.
"Tuhan, mereka sedang berjulid, julidin ku, di depan aku," bunyi lirik yang dinyanyikan oleh Mayang.
Melalui nyanyiannya, Mayang sepertinya merasa sedang menjadi bahan gibah dari orang yang ada di warung tersebut.
Video itupun beredar di media sosial dan langsung banjir dikomentari netizen nyinyir. Menurut para netizen, kedua orang yang berada di dekat Mayang itu tidak terlihat sedang membicarakan Mayang.
"Perasaan tuh ibu-ibu sama bapak-bapak lagi ngobrol biasa dah, kepedean banget sih lu. Sadar ya lu kalau pantes dijulidin," komentar netizen.
"Mereka juga kayaknya nggak sadar kalau ada elu," timpal netizen yang lain.
"Dilihat dari gerakan tangan bapaknya kayaknya lagi ngomongin gelombang omicron yang mengancam deh. Pede amat nurlela," imbuh lainnya.
Baca Juga: Mayang Ngaku Masih Sering Didatangi Vanessa Angel Lewat Mimpi
Berita Terkait
-
Gaun Hitam Mayang di D&G Curi Perhatian, Lebih Elegan dari Moon Ka Young?
-
Dulu Dihujat, Kini Dipuji: Penampilan Mayang Lucyana Curi Perhatian
-
Terpopuler: Gaya Terbaru Mayang vs Fuji Diadu, Ngutang Online Anti Pusing dari Guru Besar UI
-
Diundang Dolce & Gabbana, Penampilan Anggun Mayang Banjir Pujian: Netizen Bandingkan dengan Fuji
-
Dicecar Soal Gaji Magang di DPR, Mayang Teriak Disudutkan Host Pagi Pagi Ambyar
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
Terkini
-
Jaksa Gadungan Beraksi Lagi! Mantan Pegawai Dipecat Kejaksaan Curi Rp310 Juta dan Bawa Revolver
-
Jadi Magnet Baru: Begini Penampakan Masjid Al Ikhlas, Arsitektur Lingkaran dan Kubah Raksasa
-
BRI Perkuat UMKM Lewat Ribuan Program Pemberdayaan dan Torehkan Kinerja Keuangan Positif
-
AgenBRILink Jangkau 80% Desa Indonesia, Perkuat Inklusi Keuangan dan Ekonomi Kerakyatan
-
Lewat CSR, ASG Perkuat Infrastruktur Kesehatan Kota Serang dengan Enam Ambulans