SuaraBanten.id - Sebuah video yang beredar di media sosial memperlihatkan aksi heroik ibu-ibu membantu ibu-ibu lain karena mobilnya mogok viral di TikTok. Karena video tersebut, publik beranggapan tidak semua ibu-ibu barbar yang menyalakan sein kiri belok kanan.
Video viral berdurasi satu menit itu menjadi sorotan publik setelah diunggah oleh @Rullybapper, seorang pria yang merekam kejadian menceritakan kronologi awal mula kejadian tersebut. Saat perekam video melintas terjadi kemacetan di sebuah gang jalan dua arah yang berukuran tidak terlalu lebar.
Dari arah berlawanan ada mobil Honda Brio warna merah yang tengah ditinggal pemiliknya. Ternyata mobil itu mengalami mati mesin. Sang pengemudi merupakan seorang ibu-ibu.
Karena dari arah belakang banyak kendaraan yang mengklakson agar mobil itu segera jalan. Sang pemilik mobil pun terlihat bingung, diduga ia baru belajar mengendarai mobil. Sehingga tidak tahu menahu jika mobilnya mengalami mati mesin, saat itu dia turun untuk mencari bantuan.
Baca Juga: Lowongan Kerja Jadi Baby Sitter Boneka Arwah Digaji Puluhan Juta Rupiah, Siapa Yang Mau?
Kebetulan dari arah lain ada sebuah mobil Terios berwarna putih berhenti, ternyata mobil itu juga dikendarai seorang ibu-ibu. Melihat kejadian itu, ibu-ibu pengendara mobil putih membantu mobil berwarna merah.
Ia nampak sudah lihai dalam mengendarai mobil. Sehingga dengan cepat ia bisa menghidupkan mesin dan memindahkannya agar tidak terjadi kemacetan yang semakin parah.
Tidak diketahui pasti di mana peristiwa itu terjadi. Namun aksi heroik ibu-ibu itu pun menuai pujian dari sang perekam video juga dari warganet yang telah melihat unggahan video yang di unggah Selasa, (4/1/2022) siang.
Video viral itu telah ditonton lebih dari 800 ribu kali dan mendapat komentar lebih dari 800 orang. Netizen pun memberi beragam tanggapan di kolom komentar.
"Ini menunjukkan ngga semua ibu ibu barbar sen kiri belok kanan. yg jago mobil ada tuh," ujar @akirayu**
Baca Juga: Viral! Asyik Onani di Tugu Muda, Pria Ini Gegerkan Publik Semarang
"Kalau ada mbl mati jangan suka pada klakson kenapa sih.. udah panik makin panik tauk.. terutama motor! kehambat 1 detik aja kaya kehambat sejam!," komentar dari @meneke**
"keren si ibu biasanya pd ngoceh2 tuh triak2 malah bikin panik orng malah bs celaka," tulis @Anak_Tukang_***
"aku pernah nolongin juga kejadian sama kaya gitu ibu ibu di tanjakan mbl mati sampe mundur lg mundur lg akhirnya aku turun bantuin,kita satu server bu," Tutur @Aida***
"ibu2 yg terios pernah ngalamin ky gt pas baru bljr jg, dan dia ditolong org. Skrg ada kjdian gt sm ibu2 lain dia gntian yg nlongin," @N:Mung***
"cantik luar dalam ini ma," Tulis @vieta_Opie35***
" Alhamdulillah saling berpengertian yaa...," Kata @basogejrotrin***
Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari
Berita Terkait
-
Viral Bocah SD Rela Tak Santap Menu Makan Siang Gratis Demi Ibunya, Alasan di Baliknya Bikin Mewek
-
Viral Cerita Wanita Mengidap Tumor Payudara Gegara Sering Konsumsi Seblak
-
Pemain Jepang Latihan Jelang Timnas Indonesia Nyanyikan Lagu 'Tanah Airku', Jay Idzes Turun Tangan
-
Viral Minimarket Pakai 'Cara Unik' Untuk Hindari Pencurian Susu
-
Viral Guru Honorer Ganti Sepatu Usang Siswa dengan yang Baru Banjir Doa: Berkah Rezekinya
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024
-
Berapa Harga Garmin Venu 3 dan Spesifikasinya
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya