SuaraBanten.id - Bencana alam melanda Kabupaten Lebak, Banten pada Kamis (29/10/2021), menyebabkan ratusan rumah di 5 kecamatan terendam banjir.
Tidak hanya itu saja, sejumlah rumah juga terdampak akibat adanya angin puting beliung menerjang pada Kamis kemarin.
Ratusan rumah terdampak itu tersebar di Kecamatan Rangkasbitung, Banjarsari, Cibeber, Warunggunung dan Cipanas. Pemicunya hujan deras yang mengguyur selama 3 jam.
“126 rumah rusak ringan terdampak banjir. Satu jembatan nyaris putus (amblas sebagian) di Kampung Cijoro Bendungan,” kata Kepala Pelaksana BPBD Lebak, Febby Rizki Pratama menyadur dari Bantenhits -jaringan Suara.com, Jumat (29/10/2021).
“Sekarang sudah surut lagi,” tambahnya.
Menurut Febby, ada beberapa rumah juga yang mengalami kerusakan akibat diterjang angin ribut.
“Ada 45 rumah terdampak angin puting beliung. 10 rumah dan 1 SD terdampak longsor,” tuturnya.
Berita Terkait
-
Lumajang Tetapkan Status Darurat Bencana Usai Erupsi Gunung Semeru
-
Tebing Longsor Menimpa Rumah dan Kendaraan di Ponorogo
-
Erupsi, Gunung Semeru Ditetapkan Berstatus Awas
-
Evakuasi Korban Bencana Tanah Longsor di Banjarnegara
-
Banjarnegara Dilanda Longsor Besar: 48 Rumah Hancur, Pencarian Korban Terus Dikebut
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Menghubungkan Desa dengan Layanan Keuangan: Kisah Perjalanan Wenny Membangun AgenBRILink di Riau
-
Warga Tangerang! Akses Tol Langsung KM 25 Rampung Akhir 2025, Solusi Anti Macet Curug-Bitung
-
Tiga Ancaman Serius BMKG Hari Ini: Panas Membakar, Petir Menyambar, hingga Banjir Mengintai
-
Viral! Sudah SMP Siswa Ini Nyerah pada Soal Perkalian Dasar, Indikasi Kualitas Belajar Anjlok?
-
Bank Mandiri Akselerasi Program 3 Juta Rumah Melalui Sosialisasi KPP di Tangerang