SuaraBanten.id - Gubernur Banten Wahidin halim menyampaikan guyonan saat Paripurna HUT Banten ke-21. Dalam kesempatan itu, pria yang kerap disapa WH itu menyatakan dari sekian banyak undangan baik dari tokoh pendiri Banten, hingga pejabat vertikal ada pihak yang tidak diundang olehnya.
Wahidin Halim menyebut tidak mengundang Kerajaan Angling Darma yang belakangan viral di media sosial hingga ramai diberitakan beberapa pekan lalu itu.
“Saya tidak undang Kerajaan Angling Darma karena tidak masuk dalam kamus Banten. Belakangan banyak muncul kerajaan baru,” kata Wahidin berseloroh sebelum memberikan sambutan di hadapan hadirin, Senin (4/9/2021).
Dalam kesempatan itu, Wahidin mengapresiasi Badan Koordinasi Pembentukan Provinsi Banten dan tokoh yang sudah mengantarkan Banten sebagai provinsi yang mandiri.
Baca Juga: Berlinang Air Mata, Mia: Medali Emas PON XX Papua Untuk HUT Banten dan Orangtua
“Para pejuang Banten dari sejak zaman Sultan Hasanuddin hingga saat ini menjadi spirit perjuangan kami,” kata mantan Wali Kota Tangerang dua periode itu.
WH juga menyampaikan banyak capaian Provinsi Banten di era kepemimpinannya. Mulai dari pembenahan birokrasi dengan merit sistem dan open bidding bagi pegawai.
“Kalau Sekda nya mundur mau diapain lagi. Kita sudah open bidding tingal nunggu dari Kemendagri,” ujarnya.
Berbagai program seperti pembangunan infrastruktur, betonisasi jalan terus dilakukan selama pandemi Covid-19. Insentif guru honorer naik drastis mencapai Rp4 juta dari semula hanya Rp300 ribu per bulan.
Juga pembangunan fasilitas kesehatan di Banten tengah berlangsung termasuk pembangunan gedung 8 lantai Rumah Sakit Umum Daerah Provinsi Banten.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca BMKG Pelabuhan Merak dan Daerah Pesisir Banten 4 Oktober 2021
Berita Terkait
-
PDIP Ancam Lapor MK Jika TNI, Polri dan Pejabat Negara Tak Netral Pada Pilkada Banten 2024
-
Kisah Pilu Keluarga Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Tol Cipularang, Tinggal di Rumah Tak Layak, Anak Putus Sekolah
-
Firasat Istri Sopir Truk Sebelum Kecelakaan Tol Cipularang: Jantung Deg-degan, Anak Nangis Terus
-
Keluarga Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Tol Cipularang Mohon Keringanan Hukuman: Anak-Anaknya Masih Kecil
-
Kabar Nahas Kecelakaan Tol Cipularang Buat Istri Sopir Truk Pingsan dan Tak Bisa Tidur Nyenyak
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten