SuaraBanten.id - Vaksinasi Covid-19 di Kota Cilegon memang kini sedang digenjor oleh pemerintah setempat. Karenanya, butuh peran serta masyarakat juga untuk datang langsung ke lokasi vaksinasi.
Kali ini, SuaraBanten.id mengutip ayoindonesia.com-Jaringan Suara.com merangkum jadwal vaksinasi Kota Cilegon. Tak ketinggalan pula kami rangkum lokasi vaksinasi Covid-19 Kota Cilegon.
Diketahui, jadwal dan lokasi vaksinasi Covid-19 di Kota Cilegon telah diatur oleh berbagai fasilitas pelayanan kesehatan.
Sejumlah fasilitas kesehatan yang melayani vaksinasi Covid-19 yakni, Puskesmas Ciwandan, Puskesmas Citangkil II, dan UPTD Puskesmas Citangkil.
Baca Juga: Capaian Vaksin di Balikpapan Belum Sampai 50 Persen, Jadi Faktor PPKM Level 4 Masih Dibahu
Mengingat pentingnya vaksinasi Covid-19, Ayoindonesia.com merangkum jadwal vaksinasi Covid-19 terbaru di Kota Cilegon, dilansir dari laman vaksinasi.id.
Jadwal dan Lokasi Vaksinasi Covid-19 di Kota Cilegon
1. Puskesmas Ciwandan
2 Agu 2021 - 31 Mar 2022
Jam Operasional
08:30 - 10:30
Metode Pendaftaran
Walk in
Usia Vaksinasi
Remaja (12-17 Tahun)
Dewasa (18-59 Tahun)
Lansia (60- )
Lokasi Vaksinasi
Jl. Link. Jangkarkulon No.RT 09/04, Tegalratu, Kec. Ciwandan, Kota Cilegon, Banten 42445 Puskesmas Ciwandan
2. Puskesmas Citangkil II
Baca Juga: Kejar Target Herd Immunity, Pemkab Bekasi Lirik Metode Vaksinasi Ini
4 Agu 2021 - 31 Mar 2022
Jam Operasional
07:00 - 11:00
Metode Pendaftaran
Walk in
Usia Vaksinasi
Dewasa (18-59 Tahun)
Lansia (60- )
Lokasi Vaksinasi
Lebakdenok, Kec. Citangkil, Kota Cilegon, Banten 42442
Berita Terkait
-
H-5 Lebaran, 11.800 Motor Sudah Menyeberang ke Pulau Sumatera Melalui Pelabuhan Ciwandan
-
Profil dan Agama Robinsar Wali Kota Cilegon
-
Helldy Agustian Pilih Tak Ngantor Selama Masa Tenang Hingga Pencoblosan Karena Alasan Ini
-
Hadiri Deklarasi Dukungan Andra Soni-Dimyati, Bawaslu Sebut Nana Supiana Terbukti Melanggar
-
Helldy Agustian Paparkan Peluang Investasi di Cilegon Kepada Perwakilan 24 Kedutaan Besar
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
Terkini
-
Pendapatan dari Penyewaan Kuda Saat Libur Lebaran di Pantai Begendur Melonjak
-
Kakek di Serang Hilang Saat Cari Melinjo di Hutan Pabuaran
-
Polisi Wanti-wanti Nahkoda Kapal di Pantai Tanjung Pasir, Jangan Lebihi Kapasitas!
-
Kolaborasi dengan BRI Antarkan Desa Wunut Jadi Desa dengan Pembangunan Berkelanjutan
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025 Sukses Perkenalkan Minyak Telon Lokal, Habbie