SuaraBanten.id - Vaksinasi Covid-19 di Kota Cilegon memang kini sedang digenjor oleh pemerintah setempat. Karenanya, butuh peran serta masyarakat juga untuk datang langsung ke lokasi vaksinasi.
Kali ini, SuaraBanten.id mengutip ayoindonesia.com-Jaringan Suara.com merangkum jadwal vaksinasi Kota Cilegon. Tak ketinggalan pula kami rangkum lokasi vaksinasi Covid-19 Kota Cilegon.
Diketahui, jadwal dan lokasi vaksinasi Covid-19 di Kota Cilegon telah diatur oleh berbagai fasilitas pelayanan kesehatan.
Sejumlah fasilitas kesehatan yang melayani vaksinasi Covid-19 yakni, Puskesmas Ciwandan, Puskesmas Citangkil II, dan UPTD Puskesmas Citangkil.
Baca Juga: Capaian Vaksin di Balikpapan Belum Sampai 50 Persen, Jadi Faktor PPKM Level 4 Masih Dibahu
Mengingat pentingnya vaksinasi Covid-19, Ayoindonesia.com merangkum jadwal vaksinasi Covid-19 terbaru di Kota Cilegon, dilansir dari laman vaksinasi.id.
Jadwal dan Lokasi Vaksinasi Covid-19 di Kota Cilegon
1. Puskesmas Ciwandan
2 Agu 2021 - 31 Mar 2022
Jam Operasional
08:30 - 10:30
Metode Pendaftaran
Walk in
Usia Vaksinasi
Remaja (12-17 Tahun)
Dewasa (18-59 Tahun)
Lansia (60- )
Lokasi Vaksinasi
Jl. Link. Jangkarkulon No.RT 09/04, Tegalratu, Kec. Ciwandan, Kota Cilegon, Banten 42445 Puskesmas Ciwandan
2. Puskesmas Citangkil II
Baca Juga: Kejar Target Herd Immunity, Pemkab Bekasi Lirik Metode Vaksinasi Ini
4 Agu 2021 - 31 Mar 2022
Jam Operasional
07:00 - 11:00
Metode Pendaftaran
Walk in
Usia Vaksinasi
Dewasa (18-59 Tahun)
Lansia (60- )
Lokasi Vaksinasi
Lebakdenok, Kec. Citangkil, Kota Cilegon, Banten 42442
3. UPTD Puskesmas Citangkil
8 Agu 2021 - 31 Mar 2022
Jam Operasional
08:00 - 11:00
Metode Pendaftaran
SMS / WA
Usia Vaksinasi
Remaja (12-17 Tahun)
Dewasa (18-59 Tahun)
Lansia (60- )
Lokasi Vaksinasi
Kebonsari, Kec. Citangkil, Kota Cilegon, Banten 42442
Peta Lokasi
Cara Cek Sertifikat Vaksinasi Di PeduliLindungi
Bila sudah selesai divaksin, kini Anda bisa dengan mudah untuk mengecek sertifikat vaksin. Dilansir dari laman covid19.go.id, Anda perlu menyiapkan NIK dan akses internet untuk mengecek sertifikat vaksin.
Berikut langkah-langkahnya:
-Buka situs https://pedulilindungi.id/
-Isilah nama lengkap dan nomor induk kependudukan (NIK) yang diminta
-Centang kolom captcha "I'm not a robot"
-Klik "Periksa" dan status vaksin COVID-19 akan muncul.
Jika Anda telah divaksin, secara otomatis sertifikat vaksin sudah akan termuat dalam sistem. Namun jika belum, Anda bisa menunggu 7-10 hari setelah vaksin.
Bila sertifikat tidak tersedia, hubungi CALL CENTER 119 dengan extension 9 untuk mendapatkan bantuan. Jangan umbar data maupun sertifikat vaksinasi Anda demi kemanan.
Demikian informasi jadwal dan lokasi vaksinasi Covid-19 terbaru yang dapat Anda akses di Kota Cilegon. Jangan lupa terapkan protokol kesehatan ketika mengikuti proses vaksinasi.
Berita Terkait
-
Hadiri Deklarasi Dukungan Andra Soni-Dimyati, Bawaslu Sebut Nana Supiana Terbukti Melanggar
-
Helldy Agustian Paparkan Peluang Investasi di Cilegon Kepada Perwakilan 24 Kedutaan Besar
-
Enam Tahun Vakum, Grand Final Kang Nong Kota Cilegon Digelar Tanpa Bantuan APBD
-
Rizki Khairul Ichwan dan Sokhidin Jadi Pimpinan Sementara DPRD Kota Cilegon
-
Ratusan Muda Mudi Berebut Kursi Kang Nong Kota Cilegon, Debus Hingga Pecak Silat Jadi Andalan
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
-
Baru Sebulan Jadi Bos NETV, Manoj Punjabi Mengundurkan Diri
Terkini
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025
-
Publikasikan Indeks Bisnis UMKM Triwulan III 2024, BRI Sebutkan Perlu Penguatan Daya Beli
-
Paguyuban Warga Sunda Cilegon Dukung Robinsar-Fajar di Pilkada Cilegon 2024