SuaraBanten.id - Kabar Duka datang dari keluarga Koes Hendratmo. Host acara musik "Berpacu Dalam Melodi" Koes Hendratmo meninggal dunia, Selasa (7/9/2021).
Mengetahui ayahnya Koes Hendratmo meninggal dunia, Bonita yang merupakan anak Koes Henratmo berjuang untuk mendapatkan pesawat dari Yohyakarta menuju Jakarta.
Koes Henratmo menghembuskan napas terakhirnya hari ini, Selasa (7/9/2021) siang.
"Iya benar beliau berpulang siang tadi," kata menantu Koes Hendratmo, Petrus Briyanto Adi saat dikonfirmasi lewat WhatsApp, Senin (7/9/2021).
Saat dikonfirmasi Adi, mengaku belum mengetahui secara pasti penyebab meninggalnya ayah mertuanya. Pasalnya ia tinggal di luar kota bersama sang istri, Bonita.
Bonita sendiri kini tengah dalam perjalanan menuju Jakarta setelah mendapat kabar ayah tercinta meninggal dunia.
"Penyebabnya kami belum tahu pasti, nanti kalau sudah ada kabar terkini dari yang di Jakarta akan saya update," ucapnya.
"Saat ini Bonita dalam perjalanan ke Jogja untuk mengejar pesawat ke Jakarta siang-sore ini," kata Adi menambahkan.
Awalnya kabar duka ini dibagikan Nia Samantha, sahabat putri Koes Hendratmo yang bernama Bonita. Ia menuliskan pesan selamat jalan kepada penyanyi 78 tahun ini.
Baca Juga: Kabar Duka, Legenda Berpacu Dalam Melodi Koes Hendratmo Tutup Usia
"Berpacu dalam melody, selamat jalan om," tulis Nia Samantha, Selasa (7/9/2021).
Berita Terkait
-
Literasi di Atas Roda: Kisah Sutopo dan Becak Listrik Pustakanya
-
Ze Valente Tembus 100 Laga BRI Super League Siap Bawa PSIM Yogyakarta Bertahan di Papan Atas
-
Polisi Kejar Otak Love Scamming dari Cina, Jaringan Lampung Ikut Dibidik
-
Hampir Setahun Beroperasi, Love Scamming di Jogja Ditaksir Raup Puluhan Miliar Tiap Bulan
-
Polisi Bongkar Praktik 'Love Scamming' di Sleman, Korban di Luar Negeri Dijebak Pakai Konten Porno
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Drama Penangkapan Pasutri 'Manusia Kapsul' Pembawa Sabu di Bandara Soetta
-
Tanggapi Penolakan Sampah Tangsel, Sekda Banten: Kota Serang Harus Diskusi dengan Warga
-
4 Spot Wisata Kuliner Hits di Tangsel yang Wajib Kamu Coba Akhir Pekan Ini
-
Pemkot Cilegon Didesak Bentuk Tim Khusus Penanganan Banjir
-
Bogor dan Serang Kompak 'Tutup Pintu' untuk Sampah Kiriman Tangsel