SuaraBanten.id - Respon cuitan Dosen Komunikasi Universitas Indonesia Ade Armando, netizen unggah meme buzzeRp dan sindir Ade Armando CS.
Ade Armando CS yakni Ade Armando, Denny Siregar, Eko Kuntadhi, Ferdinand Hutahaean, dan Rudi S Kamri.
Dalam unggahan meme tersebut, netizen juga singgung Tenaga Ahli Utama KSP, Ali Mochtar Ngabalin.
Tampaknya, meme bernuansa karitur itu dibuat dengan inspirasi kisah Aladin yang memiliki Jin pengabul permintaan.
Baca Juga: Muhammadiyah Donasi Rp 1 T, Denny Abu Janda dan Ade Armando Tak Pernah Puji
Meme yang diunggah tersebut berisi, Ngabalin digambarkan sebagai sosok jin yang keluar dari lampu wasiat Aladin.
Tak hanya itu, di depan gambar Ngabalin ada lima sosok yang digambarkan sebagai Ade Armando, Denny Siregar, Eko Kuntadhi, Ferdinand Hutahaean, dan Rudi S Kamri.
dalam meme tersebut, sosok yang digambarkan sebagai Ali Ngabalin pun berkata
“Sebutkan satu permintaan kalian?” tanyanya.
Menanggapi itu, kelima orang di depannya menjawab dengan keinginan masing-masing.
Baca Juga: Sindir Denny Siregar CS Soal Sumbangan Muhammadiyah Rp1 Triliun, Kok Enggak Dikomentari?
Adapun sosok yang digambarkan sebagai Ade Armando menjawab “brondong laki-laki”.
Sementara itu, sosok yang digambarkan sebagai Ferdinand Hutahaean menjawab “komisaris perempuan open BO”.
Adapun sosok Denny Siregar, Eko Kuntadhi, dan Rudi S Kamri memiliki permintaan yang sama, yakni “komisaris”.
Dipantau Terkini.id, meme ini sebenarnya telah lumayan banyak beredar di Twitter. Akan tetapi, tidak ada kredit yang dicantumkan.
Adapaun salah satu yang mengunggah meme ini adalah netizen dengan nama akun @KangDad50765424.
Netizen tersebut mengunggah meme itu sebagai balasan cuitan Ade Armando soal pertumbuhan ekonomi Indonesia Triwulan II 2021.
Berdasarkan grafik yang diunggah dosen komunikasi Universitas Indonesia itu, Indonesia pada kuartal ini memiliki pertumbuhan 7,07.
“Kata mereka Jokowi End Game. Kata kami Jokowi still going strong,” katanya melalui akun Adearmando1 pada Kamis, 5 Agustus 2021.
Berita Terkait
-
Blunder Pernyataan Ade Armando: Memang Kenapa Kalau Fufufafa Punya Gibran?
-
Akun Fufufafa Hina Prabowo, Ade Armando: Itu Memang Kurang Ajar tapi Itu Bukan Kejahatan
-
Profil dan Pendidikan Ade Armando, Kader PSI Santai Bilang: Memang Kenapa Kalau Fufufafa Punya Gibran?
-
'Akui' Gibran Rakabuming Pemilik Fufufafa, Anak Buah Kaesang Berujung Blunder
-
Amanda Manopo Antusias Film Kupu-Kupu Kertas Siap Kembali Tayang di Bioskop
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
Terkini
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024
-
Berapa Harga Garmin Venu 3 dan Spesifikasinya
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya