SuaraBanten.id - Kecelakaan lalu lintas antara Motor Gede (Moge) vs Motor Matic terjadi di depan Hotel Santika Premiere Bintaro, Jalan Boulevard Bintaro Sektor 7, Pondok Aren, Tangerang Selatan.
Akibat kecelakaan lalu lintas di Bintaro tersebut, menyebabkan satu orang meninggal dunia yakni ibu muda.
Peristiwa kecelakaan itu terjadi sekitar pukul 06.30 WIB, Minggu (1/8/2021).
Kecelakaan tersebut melibatkan dua pengendara sepeda motor Kawasaki Ninja hijau dengan plat nomor Z 6666 GG dan motor Honda Beat Biru dengan plat nomor B 6047 WYV.
Informasi kecelakaan itu viral di media sosial, setelah diunggah akun Instagram @infobintaro.id. Terlihat dalam video itu memperlihatkan kerumunan orang, pun juga anggota kopolisian setempat melakukan evakuasi terhadap ibu muda tewas tersebut.
Baca Juga: Dituduh Netizen Terlibat Kasus Istri Gantung Diri, Suami Lega Hasil Visum Diungkap Polisi
"Akibat kejadian tersebut satu orang korban berjenis kelamin perempuan meninggal dunia. Untuk seluruh korban jiwa dan korban luka juga sudah dibawa ke rumah sakit. Saat ini kasusnya sudah di tangani Unit Laka Lantas Polres Metro Tangerang Selatan," dikutip Suarabanten.id dari keterangan instagram @infobintaro.id.
Hingga berita ini diterbitkan, pihak kepolisian belum memberikan keterangan resmi, terkait kecelakaan yang menewaskan ibu muda tersebut.
Berita Terkait
-
Truk Gagal Rem Tabrak 7 Kendaraan di Slipi, 1 Tewas Tewas dan 3 Luka Berat
-
Pesawat Kargo DHL Tabrak Rumah di Vilnius, Satu Pilot Tewas
-
Pemulangan 7 Jenazah WNI Korban Kecelakaan di Sarawak Terkendala Biaya
-
Kecelakaan Maut di Malaysia, 7 WNI Asal Lombok Tewas
-
Awas Rem Blong! 8 Langkah Mencegah Tragedi di Jalan
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Angka Pengangguran Turun, Helldy Agustian Klaim Terendah Sejak Cilegon Berdiri
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir
-
Pj Wali Kota Tangerang Luncurkan SPBE Versi 2, Klaim Wujudkan Birokrasi Digital dan Efisien
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024