Mereka tampak berada di sebuah Puskesmas untuk melakukan tes swab.
Selain itu, terdapat mempelai pria yang juga masih mengenakan peci dan baju pengantin berwarna putih.
Keduanya diarahkan untuk menuju ke sebuah ruangan untuk melakukan tes swab.
Dituliskan dalam video tersebut, kedua mempelai tersebut hendak melakukan prosesi akad nikah.
Baca Juga: Warga Thailand Rela Antre Semalaman untuk Swab Test Covid-19 Gratis
Akan tetapi, penghulu tidak mau melanjutkan acara karena kedua mempelai tidak memiliki surat keterangan bebas covid-19.
"Jadi pasangan ini mau nikah hari ini tapi penghulu nggak mau mulai karena belum ada kartu swab dari dua mempelai dan saksi. Jadilah mereka diarak ke Puskesmas dulu buat swab," tulis akun tersebut, dikutip Suara.com.
Komentar Warganet
Video tersebut langsung mencuri perhatian warganet. Mereka ikut memberikan komentarnya.
"Penghulunya tegas, karena semua ini demi kesehatan semua orang. Itu ada yang teriak takbir buat apa, kan cuma disuruh swab karena masih pandemi," balas warganet.
Baca Juga: Waduh! Jika Sedang Flu, Polisi Ini Sarankan Jangan Lakukan Swab Test, Benarkah?
"Sebenarnya jangan mempersulit orang menikah, daripada membiarkan orang berzina, udah banyak yang gagal nikah karena wabah ini, kasihan banget," timpal warganet.
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Auto Cuan Jelang Akhir Pekan, Buruan Klaim Saldo DANA Gratis 18 April 2025
-
Sungai Ciawi Meluap, 3 Kampung di Pandeglang Diterjang Banjir Bandang
-
Zeky Yamani Jadi Tersangka Korupsi Pegelolaan Sampah di Tangsel, Diduga Terima Rp15,4 Miliar
-
Mau Dapat Saldo DANA Gratis, Buruan Klaim Link DANA Kaget Hari Ini
-
Tiga Begal di Rajeg dan Pasar Kemis Tangerang Diringkus Polisi