SuaraBanten.id - Tak beretika, tim pemakaman jenazah Covid-19 joget TikTok di area pemakaman.
Video tim pemakaman jenazah Covid-19 joget TikTok di area pemakaman beredar di media sosial.
Tim pemakaman jenazah Covid-19 joget TikTok di area pemakaman mengenakan APD atau Aalat Pelindung Diri.
Video tim pemakaman jenazah Covid-19 joget TikTok viral usai dibagikan pengguna Twitter Namaku_Mei, seperti dilihat, Kamis (15/7/2021).
“TIKTOK AN DLU ETIKA BELAKANGAN,” cuit netizen Namaku_Mei.
Melalui unggahannya, netizen itu menyayangkan aksi sejumlah tim pemakaman Covid-19 tersebut yang malah asik joget di tengah duka keluarga jenazah.
“Team pengguburan jenazah Main tiktok an Di saat keluarga ada yang berduka cita,” tuturnya.
Diperkirakan, tim pemakaman jenazah Covid-19 joget TikTok untuk menghibur diri di tengah kelelahan bekerja usai menguburkan jenazah pasien Covid-19.
Namun, menurut netizen, aksi joget TikTok tersebut tetap tak elok dan tidak etis. Apalagi, hal itu dilakukan di area pemakaman jenazah pasien korban Covid-19.
Baca Juga: Penuh, TPU Bambu Apus Tambah Petak Makam untuk Jenazah COVID-19
“Kita tahu bagaimana capek ny mereka Namun tidak elok atau etis lah melakukan hal kek gini di pemakaman,” ungkapnya.
Dilihat dari video tersebut, tampak sejumlah tim pemakaman jenazah pasien Covid-19 tengah asik joget TikTok sambil mengenakan pakaian lengkap APD.
Sementara di sekitarnya, terlihat sejumlah orang tertawa dan merekam aksi tim pemakaman Covid-19 asik joget TikTok tersebut.
Adapun dalam narasi video itu disebutkan bahwa peristiwa tersebut terjadi pada Rabu 14 Juli 2021 di Bayeman, Kecamatan Gondang Wetan, Pasuruan, Jawa Timur.
Berita Terkait
-
Viral Joget TikTok, ASN RSUD Bangka Selatan Minta Maaf usai Dikecam Publik
-
Seorang Ibu Siuman dari Koma usai Diajak Anak Joget TikTok, Tapi...
-
Refleksi kasus 'Sadbor': Mengapa Influencer Rentan Promosikan Judi Online?
-
Pekerjaan Sadbor sebelum Viral Joget TikTok Sekampung, Kini Sawerannya Bisa Buat Renovasi Rumah 2 Lantai
-
Sisi Gelap Joget Tiktok Sekampung, Diduga Lahan Basah Iklan Judi Online
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Buntut KDRT dan Gugatan Cerai? ART di Serang Jadi Korban Penusukan Brutal
-
3 Spot Trekking Hidden Gem di Lebak Banten buat Healing Low Budget
-
Waspada Pilih Pengasuh! Belajar dari Kasus Penculikan Balita di Serang, Dibawa Kabur Pakai Ojol
-
1.500 Rumah Terendam dan Ratusan Warga di Serang Mengungsi, Kecamatan Kasemen Paling Parah
-
BPBD Kabupaten Tangerang: 10.000 KK Terdampak Banjir, Kosambi Jadi Wilayah Terparah