SuaraBanten.id - Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) di Kecamatan Sindangresmi dan picung ricuh. Pilkades di Kecamatan Sindangresmi dan picung ricuh pasca pengumuman hasil seleksi Calon Kepakan Desa.
Pasca pengumuman hasil seleksi bakal calon Kepala Desa dalam Pilkades serentak 2021 di Pandeglang, terjadi konflik di sejumlah kecamatan.
Sepanjang Kamis (1/7/2021) terjadi sejumlah aksi unjuk rasa terkait hasil seleksi pilkades.
Unjuk rasa terjadi di Kecamatan Sindangresmi, ratusan masa pendukung bakal calon kades di wilayah tersebut berunjuk rasa memprotes keputusan panitia Pilakdes Kecamatan Sindangresmi.
Baca Juga: Pendidikan Inklusi di Sekolah Umum
Protes kepada panitia Pilkades juga terjadi di wilayah Kecamatan Picung. Puluhan warga di wilayah itu juga mendatangi panitia Pilkades dan beraudiensi, bahkan hingga ada kejadian warga yang mengalami kejang-kejang.
Menanggapi pernyataan tersebut, Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (DPMPD) Pandeglang, tidak berani memberikan pernyataan kepada awak media terkait konflik Pilkades di dua kecamatan tersebut, dengan alasan belum tahu persis persoalan yang terjadi.
“Saya belum berani memberikan tanggapan terkait persoalan itu. Karena kami belum menerima laporan dari pihak kecamatannya, persoalan apa yang memicu terjadinya konflik itu,” ungkap Kepala Bidang Pemerintahan Desa pada DPMPD Pandeglang, Asep Permana Suta melalui sambungan telepon, Kamis 1 Juli 2021.
Sementara, Kepala DPMPD Pandeglang, Doni Hermawan, tak merespons panggilan meski beberapa kali dihubungi awak media melalui sambungan teleponnya.
Pun demikian dengan Ketua Panitia Pilakdes Kecamatan Sindangresmi, Acep Darmawan. Beberapa kali dihubungi, telepon selulernya sedang dalam keadaan tidak aktif.
Baca Juga: Persis Solo Dituduh Pakai Duit APBN, Kaesang Langsung Ngamuk ke Sosok Ini
Diberitakan sebelumnya, aksi demo yang dilakukan ratusan warga Sindangresmi tersebut, dipicu keputusan panitia seleksi bakal calon Kepala Desa tingkat Kecamatan Sindnagresmi, yang tidak meloloskan salah satu bakal calon Kepala Desa Pasirlancar.
Masa aksi juga menuntut, pihak panitia seleksi balon Kades Kecamatan Sindangresmi, agar mengulang tes para balon Kades Pasirlancar.
Berita Terkait
-
Kronologi 3 Siswa SDIT ICMA Dipulangkan Paksa Gegara Nunggak Biaya Sekolah Rp42 Juta
-
Riwayat Pendidikan Rizki Natakusumah, Suami Beby Tsabina yang Jadi Perhatian Gegara Dinasti Politik
-
Heboh! Dinasti Pandeglang vs Dinasti Jokowi, Netizen: "Pantes Negeri Gak Maju"
-
Dijuluki 'Kaesang versi Pandeglang', Segini Harta Kekayaan Rizki Natakusumah
-
Gabungan Harta Kekayaan Mertua Beby Tsabina, Dituding Bangun Politik Dinasti
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Berapa Harga Garmin Venu 3 dan Spesifikasinya
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab