SuaraBanten.id - Seorang pria mengaku siap pegang mayat dan orang positif Covid-19 demi buktikan Covid-19 ada. Siap pegang mayat dan orang positif Covid-19, pria siap mati demi buktikan Covid-19 ada.
Pernyataan pria tersebut diungkapkan melalui video yang belakangan viral di media sosial Twitter. Video sesumbar tak percaya Covid-19 diunggah akun Twitter Namaku_Mei, Sabtu (19/6/2021).
Dalam unggahan video tersebut sang pria menantang Covid-19. Pria yang disebut Abang jago Ciwaru, sebutan yang disematkan akun Namau_Mei itu memeprtanyakan kebenaran Covid-19. Pria anggap Covid-19 tidak ada.
Pria dalam video tersebut mengaku tidak bermaksud ingin memprovokasi masyarakat akan tetapi hal itu adalah pernyataan hatinya.
Baca Juga: Sesumbar Tak Percaya Covid-19, Abang Jago Ciwaru Siap Lakukan Ini
“Maaf, saya tidak ada maksud memprovokasi tapi ini pernyataan hati saya,” tutur pria dalam video itu.
Pria itu menegaskan siap melakukan eksperimen dengan memegang pasien maupun jenazah yang terpapar covid.
“Saya siap eksperimen, saya pegang orang yang meninggal karena covid dan akan saya pegang orang yang sakit karena covid,” tegasnya.
Lebih lanjut, jika ia tertular dan meninggal karena Covid-19, maka virus tersebut memang benar-benar ada.
“Kalau saya tertular dan saya meninggal berarti benar ada covid. Apabila tidak ada, teman-teman yang melihat video ini yang bisa menjawabnya. Munten,” ujarnya.
Baca Juga: Ustaz Abdul Somad Dihujat Hingga Disebut Murtad, Musni Umar Tuding dan Kecam BuzerRp
Berita Terkait
-
Negara Kaya Wajib Bantu Negara Berkembang? Ini Tuntutan AHF di WHO Pandemic Agreement
-
Kartu Prakerja Catat Prestasi Signifikan Hingga Dapat Puja-puji Dunia
-
Dharma Pongrekun Sebut Penyebab Tanah Abang Sepi Akibat Pandemi Covid-19
-
Kawal Masyarakat Indonesia Selama Pandemi Covid-19, 10 Tahun Jokowi Catat Kemajuan Pesat Bidang Telemedicine
-
10 Tahun Jokowi, Indonesia Menjadi Negara yang Berhasil Menangani Pandemi Covid-19
Tag
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025