SuaraBanten.id - Daftar ketersediaan tempat tidur kosong pasien COVID-19 di rumah sakit Banten, Jumat (18/6/2021) siang ini. Sebab fasilitas tempat tidur bagi pasien Covid-19 di sejumlah rumah sakit (RS) nyaris terisi penuh.
Di Banten terutama di Tangerang, termasuk yang paling penuh.
Bahkan untuk menekan angka orang terkonfirmasi positif Gubernur Banten beberapa melakukan perpanjang masa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB).
Namun bagi warga Banten yang hendak mengetahui ruangan kosong di sejumlah rumah sakit di Banten dapat di lihat di artikel ini.
Baca Juga: Mendekati Penuh, Ruang Isolasi di Graha Wisata Ragunan Sisa 4 Kamar
Berikut daftar ketersediaan tempat tidur kosong di Rumah Sakit Banten, Jumat (18/6/2021) siang:
1. RS Misi Lebak
Alamat : Jl. Multatuli No.41 Rangkas Bitung
Jumlah Tempat Tidur: 23
Kosong: 1
2. RS Umum Murni Asih
Baca Juga: Sutarmidji Ungkap Ada Pasien Covid-19 dengan Kandungan Miliaran Virus di Kalbar
Alamat: JL. Raya Bojongnangka No.86 Medang, Kec. Pagedangan, Tangerang
Isolasi Tanpa Tekanan Negatif
Jumlah Tempat Tidur: 48
Kosong: 5
3. RS Umum Daerah Serpong Utara
Alamat: Jl. Raya Serpong Kel. Pakulonan Kec. Serpong Utara
Isolasi Tanpa Tekanan Negatif
Jumlah Tempat Tidur: 74
Kosong: 74
4. RS Umum Daerah Pakuhaji
Alamat : Jl. KH. Sa'adullah No. 88 Kelurahan Pakuhaji Kabupaten Tangerang
ICU Tanpa Tekanan Negatif Dengan Ventilator
Jumlah Tempat Tidur: 4
Kosong: 0
5. RS Umum Daerah Malingping
Alamat : Jl. Raya Saketi Km.1, Malingping Kabupaten Lebak
Isolasi Tanpa Tekanan Negatif
Jumlah Tempat Tidur: 1
Kosong: 1
6. RS Umum Daerah Kota Tangerang Selatan
Alamat: Jl. Pajajaran No.101, Kec.Pamulang, Kota Tangerang Selatan
ICU Tekanan Negatif dengan Ventilator
Jumlah Tempat Tidur: 4
Kosong: 2
7. RS Umum Daerah Kota Tangerang
Alamat : Jl Pulau Puteri Raya Perumahan Modernland
ICU Tekanan Negatif dengan Ventilator
ISOLASI ICU dan NICU
Jumlah Tempat Tidur : 10
Kosong: 0
8. RS Umum Daerah Kota Serang
Alamat: Jl. Raya Jakarta KM. 04 Lingk Kampung Turus Rt. 02 Rw. 11 Kelurahan Penancangan Kecamatan Cipocok Jaya
ICU Tanpa Tekanan Negatif Dengan Ventilator
Jumlah Tempat Tidur: 3
Kosong: 3
9. RS Umum Daerah Kota Cilegon
Alamat: Jl. Kapten P. Tendean Km.3 Cilegon
ICU Tekanan Negatif dengan Ventilator
Jumlah Tempat Tidur: 9
Kosong: 8
9. RS Umum Daerah Kabupaten Tangerang
Alamat: Jl. A Yani No. 9 Tangerang, Kota Tangerang
ICU Tanpa Tekanan Negatif Dengan Ventilator
Jumlah Tempat Tidur: 7
Kosong: 1
10. RS Umum Daerah dr. Drajat Prawiranegara
Alamat Jl. Rumah Sakit No. 1 Serang
ICU Tanpa Tekanan Negatif Dengan Ventilator
Jumlah Tempat Tidur: 5
Kosong: 0
11. RS Umum Daerah Dr. Adjidarmo
Alamat Jl. Iko Jatmiko No.1 Rangkasbitung
ICU Tanpa Tekanan Negatif Tanpa Ventilator
Jumlah Tempat Tidur: 4
Kosong: 2
Isolasi Tekanan Negatif
Jumlah Tempat Tidur: 3
Kosong: 3
Isolasi Tanpa Tekanan Negatif
Jumlah Tempat Tidur: 56
Kosong: 31
12. RS Umum Daerah Berkah Pandeglang
Alamat: Jl. Raya Labuan KM. 5 Cikoneng Pandeglang
Isolasi Tekanan Negatif
Jumlah Tempat Tidur: 6
Kosong: 0
Isolasi Tanpa Tekanan Negatif
Jumlah Tempat Tidur: 4
Kosong: 1
12. RS Umum Daerah Banten
Alamat: JL Syeh Nawawi Al-Bantani, Kec Cipocok Jaya Kel Banjarsari
ICU Tekanan Negatif dengan Ventilator
Jumlah Tempat Tidur: 15
Kosong: 2
ICU Tanpa Tekanan Negatif Dengan Ventilator
Jumlah Tempat Tidur: 15
Kosong: 15
ICU Tanpa Tekanan Negatif Tanpa Ventilator
Jumlah Tempat Tidur: 10
Kosong: 3
Isolasi Tanpa Tekanan Negatif
Jumlah Tempat Tidur: 112
Kosong: 59
NICU Khusus Covid
Jumlah Tempat Tidur: 2
Kosong: 1
PICU Khusus Covid
Jumlah Tempat Tidur: 1
Kosong: 0
13. RS Umum Daerah Balaraja
Alamat : Jl.Rumah Sakit NO. 88 Desa Tobat Kec. Balaraja
ICU Tekanan Negatif dengan Ventilator
Jumlah Tempat Tidur: 8
Kosong: 6
Isolasi Tekanan Negatif
Tempat Tidur: 18
Kosong: 3
Isolasi Tanpa Tekanan Negatif
Jumlah Tempat Tidur: 26
Kosong: 1
14. RS Bhineka Bakti Husada
Alamat Jl. Cabe Raya No.17 Pondok Cabe, Pamulang Tangerang.
Isolasi Tanpa Tekanan Negatif
Jumlah Tempat Tidur: 18
Kosong: 2
15. RS Buah Hati Ciputat
Lokasi di Jl Aria Putra No 399 Serua Indah, Ciputat Kota Tangerang Selatan.
Isolasi Tanpa Tekanan Negatif dan 1 kosong.
Jumlah Tempat Tidur : 2
Kosong: 1
16. RS Metro Hospitals Cikupa
Alamat: JL. Raya Serang KM 16,8 Kecamatan Cikupa, Kabupaten Tangerang.
Isolasi Tanpa Tekanan Negatif
Jumlah Tempat tidur: 20.
Kosong: 5.
17. RS Aqidah
Alamat di Jl. Raden Patah nomor 40, RT.004/RW.010, Parung Serab, Kecamatan Curug, Kota Tangerang.
Isolasi Tekanan Negatif
Jumlah Tempat Tidur: 18
Kosong: 3
18. RS Hermina Ciruas
Alamat: Jl.Raya Serang-Jakarta Km.9 Ds.Ranjeng Rt 01/01 Kec.Ciruas
ICU Tekanan Negatif dengan Ventilator
Tempat Tidur: 2
Kosong: 0
ICU Tekanan Negatif tanpa Ventilator
Tempat Tidur: 4
Kosong: 0
Isolasi Tekanan Negatif
Tempat Tidur: 42
Kosong: 27
19. RS EMC Tangerang
Alamat: Jl. KH. Hasyim Ashari No.24 Tangerang
ICU Tekanan Negatif dengan Ventilator
Tempat Tidur: 1
Kosong: 0
ICU Tanpa Tekanan Negatif Dengan Ventilator
Tempat Tidur: 5
Kosong: 1
ICU Tanpa Tekanan Negatif Tanpa Ventilator
Jumlah Tempat Tidur: 2
Kosong: 0
Isolasi Tekanan Negatif
Tempat Tidur: 6
Kosong: 1
Isolasi Tanpa Tekanan Negatif
Jumlah Tempat Tidur: 21
Kosong: 1
Kontributor : Saepulloh
Berita Terkait
-
Kisah Pilu Keluarga Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Tol Cipularang, Tinggal di Rumah Tak Layak, Anak Putus Sekolah
-
Firasat Istri Sopir Truk Sebelum Kecelakaan Tol Cipularang: Jantung Deg-degan, Anak Nangis Terus
-
Keluarga Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Tol Cipularang Mohon Keringanan Hukuman: Anak-Anaknya Masih Kecil
-
Kabar Nahas Kecelakaan Tol Cipularang Buat Istri Sopir Truk Pingsan dan Tak Bisa Tidur Nyenyak
-
Guru Honorer Tewas di Tahanan Polda Banten Disebut Bunuh Diri, Propam Turun Tangan Periksa Penyidik
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Tragedi di Paser, BEM KM Unmul Tuntut Keadilan dan Perlindungan untuk Masyarakat Adat
-
Ini Alasan Pemerintahan Prabowo Belum Gaspol Bangun Infrastruktur
-
Miris! Ribuan Anggota TNI-Polri Terseret Judi Online, Sinyal Pembenahan?
-
Lapor Mas Wapres ala Gibran: Kebijakan Strategis atau Populis?
-
Emiten Leasing Boy Thohir Akui PHK Ribuan Karyawan
Terkini
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025