SuaraBanten.id - Kaka Slank woro-woro soal vaksin Covid-19. Kaka Slank sebut Tenang usai vaksin Covid-19. Bukannya mendukung pernyataan Kaka Slank, netizen singgung jabatan komisaris BUMN.
Kaka Slank ajak tidak takut vaksinasi Covid-19. Netizen anggap Kaka Slank incar Komisaris BUMN menyusul teman satu band-nya, yakni Abdee Slank. mengungkapkan pentingnya program vaksinasi Covid-19
Beberapa pendapat netizen dikumpulkan Terkini.id-Jaringan Suara.com, Senin (14/6/2021)
“Tinggal milih, komisaris apa profesor,” kata LukmsnH.
Baca Juga: Presiden Jokowi Minta 7,5 Juta Warga DKI Divaksin Akhir Agustus, Anies Menyanggupi
“Nahh naahhh. Setelah temennya bilang benci korupsi jadi komisaris, sekarang maju lagi bilang tentang vaksin, pengen jadi apa yaa??” kata Ceuceu_corason.
“Kayaknya lagi ngincar komisaris juga,” kata Kasehsaulmouk.
“Cie.. Mulai aktif nih. Ngincer komisaris apa lu tong,” kata Bangsamr_.
Kaka Slank mengungkapkan pentingnya program vaksinasi Covid-19 yang kini gencar dilakukan pemerintah.
Dilansir dari Terkini.id-Jaringan Suara.com, pria bernama lengkap Akhadi Wira Satriaji itu menaruh harapan besar agar masyarakat dapat terlibat aktif dalam menyukseskan vaksinasi.
Baca Juga: Malaysia Targetkan Herd Immunity Agustus 2021, Indonesia Kapan?
“Sebenernya kebanyakan orang takut sih. Jangan takut si sebenernya. Maksudnya yang lebih menakutkan adalah kalau kita, apa namanya, kalau kita gak punya proteksi gitu,” ujar Kaka pada Senin (14/6/2021).
Menurut Kaka, vaksin adalah salah satu proteksi bagi tubuh untuk menjalani kehidupan sehari-hari di masa pandemi ini.
“Jadi menimbulkan rasa tenang si kalau kita abis divaksinasi. Walau tidak seratus persen, walaupun prokes tetap kita jalani, tapi ada sedikit ketenangan di, hati kita sehabis vaksin,” ungkapnya.
Kaka lantas mengajak masyarakat untuk tidak berpikir panjang dan mengiakan apabila ada ajakan untuk melakukan vaksin.
Ia lalu menceritakan pengalaman pribadinya terkait vaksinasi yang telah ia jalani.
Kaka mengklaim bahwa ia tidak mendapatkan efek negatif dan tetap fit usai disuntik vaksin.
“Waktu itu saya sama ivan sama slank abis vaksin, besoknya manggung biasa aja,” kata Kaka.
“Sebetulnya kadang-kadang cuman ada di otak itu, sakit ini (vaksinasi) tapi sebetulnya justru mindset kita. Jangan dibawa seperti itu, psikis aja si sebetulnya,” tambahnya.
Berita Terkait
-
Seorang Dokter di Inggris Coba Bunuh Pasangan Ibunya dengan Vaksin COVID-19 Palsu!
-
Pesta Seks Selama Pandemi dan Kebohongan Vaksin Covid-19, Dokter di New York Terancam Penjara!
-
Istri Kaka Slank Ungkap Iis Goddie Bag Jelang Pernikahan Anak Susi Pudjiastuti
-
Kemenkes Bantah Adanya Detoksifikasi Vaksin Covid-19, Definisinya Beda Jauh
-
Manggung di Jakarta Fair 2024, Slank Buka Peluang Kolaborasi
Tag
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025
-
Publikasikan Indeks Bisnis UMKM Triwulan III 2024, BRI Sebutkan Perlu Penguatan Daya Beli
-
Paguyuban Warga Sunda Cilegon Dukung Robinsar-Fajar di Pilkada Cilegon 2024