SuaraBanten.id - Didepak dari Sinetron Zahra Indosiar karena dianggap promosi Pedofilia. Pemeran Zahra pada sinetron tersebut, Lea Ciarachel Forneaux meminta mohon maaf banget.
Baru-bari ini Mega Series Suara Hati Istri-Zahra atau Sinetron Zahra tuai kritik publik. Hal itu disebabkan Lea Ciarachel memerankan Zahra. Lia Ciarachel perankan istri ketiga. Lia Ciarachel perankan adegan ranjang dalam sinetron tersebut.
Indosiar selaku stasiun televisi yang menayangkan sinetron tersebut banyak dikecam berbagai pihak. Kecaman datang mulai dari warganet hingga figur publik Indonesia. Selain itu, yang juga tak luput dari kecaman publik adalah Komisi Penyiaran Indonesia (KPI).
Menanggapi sinetron Zahra yang kini tengah viral dan ramai diperbincangkan, pihak Lea Ciarachel Forneaux masih enggan mengomentari hal tersebut. Hal itu diketahui usai pihak dari manajemen Lea, Mita Indrari menjawab pertanyaan awak media.
Menurut Mita, pihaknya belum mau mengomentari soal viralnya sinetron Zahra. Tak cuma itu, Mita juga belum mau mengomentari dan belum bisa kasih info apapun soal peran Zahra yang akan digantikan oleh orang lain.
“Mohon maaf banget, untuk pembahasan tentang Lea terkait sinetron Zahra kita belum bisa kasih info apapun,” tutur Mita Indari dikutip Detik, Kamis 3 Juni 2021.
Peran Zahra diganti
Seperti sudah disebutkan, sinetron Suara Hati Istri ‘Zahra’ yang menuai kontroversi akan mengganti peran Zahra yang sebelumnya dimainkan oleh Lea Ciarachel Forneaux. Penggantian pemeran ini merupakan tindak lanjut dari Indosiar usai menerima semua masukan publik atas sinetron tersebut.
“Tindak lanjut dari Indosiar ke depan adalah mengganti pemeran dalam tiga episode mendatang,” kata Komisioner KPI Pusat Bidang Kelembagaan, Nuning Rodiyah dinukil dari laman resmi KPI.
Baca Juga: Aa Gym Maki-maki Teh Ninih di Restoran: Kamu Munafik, Musyrik dan Menuhankan Makhluk
Selain itu, tambah Nuning, dalam klarifikasi yang disampaikan Direktur Program Indosiar Harsiwi Ahmad, Indosiar akan selalu mengingatkan pihak rumah produksi untuk menggunakan artis dengan usia di atas 18 tahun untuk membawakan peran tokoh yang sudah menikah.
Berita Terkait
-
Korea Masters 2025: Tiga Ganda Putri Indonesia Langsung Tersingkir
-
Petenis Muda Shinar Zahra Raih Dua Gelar di Ajang Tenis Internasional
-
Deretan Bintang Timnas Putri Indonesia di Kompetisi Internasional, Terbaru Claudia Scheunemann
-
Bocah 10 Tahun di Lampung Diperkosa dan Dibunuh, Rieke Diah Pitaloka Ngamuk
-
Anaknya Tewas Mengenaskan di Tulang Bawang, Sang Ibu Bersimpuh di Depan Denny Sumargo
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
Terkini
-
MoU 5 Asosiasi Syariah, Didorong Jadi Pusat Kolaborasi Nasional
-
BRI Tegaskan Kapasitas Pembiayaan Besar dengan Fasilitasi Rp5,2 Triliun bagi SSMS dan Industri Sawit
-
Menko AHY Resmikan Kapal Ro-Ro di KBS, Layani Penyebrangan Cilegon-Lampung
-
Kendalikan KLB Campak, Cakupan ORI Kota Cilegon Lampaui Target Nasional
-
ASRA 2025 Anugerahkan Tiga Penghargaan untuk Laporan Keberlanjutan BRI