SuaraBanten.id - Fakta baru cekcok sepasang kekasih perempuan dibakar ternyata korban meninggal dunia.
Kabar perempuan bernama Indah Daniarti dibakar sang pacar kini telah menghembuskan nafas terakhir. Sebelum meninggal, Indah alami luka bakar 80 persen dan di rawat di RSHS Bandung.
Usai berjuang meregang nyawa di rumah sakit, perempuan cantik asal Cianjur dibakar kekasihnya sendiri dikabarkan meninggal dunia, Senin (10/5/2021) malam. Kabar Indah korban pembakaran kekasihnya di Cianjur meninggal itu disampaikan akun instagram @Nenk_update.
"Innalillahiwainailahirajiun, setelah seminggu berjuang, ananda Indah Daniarti, gadis yang dib*kar oleh mantan kekasihnya telah menghembuskan nafas terakhirnya tadi malam di RSHS Bandung, saat ini jenazah telah diantarkan ke tempat peristirahatan terakhirnya di Cidaun, Cianjur Selatan," tulis akuninstagram @Nenk_update, dikutip Suarabogor.id-Jaringan Suara.com, Selasa (11/5/2021).
"Suatu hari siang bolong, hidup Indah berubah drastis. Saat ia dan kekasihnya tengah bertengkar di rumah, kabarnya saat itu Indah memutuskan hubungan dengan kekasihnya...,"
"Sang pacar tak terima lalu menyiramnya dengan bensin dan menyulut api ke tubuhnya. Sontak sekujur badannya terbakar habis, dan tetangga-tetangga yang panik segera melarikan Indah ke UGD terdekat, sementara pacarnya yang keji hingga kini masih buron...,"
"Beredar informasi sang kekasih membuat postingan di FB, semoga pelaku segera ditangkap..." sambungnya.
Sekedar diketahui, Indah Daniarti (22) gadis cantik asal Cianjur dibakar kekasihnya sendiri.
Hingga saat ini, pelaku yakni pacarnya sendiri masih dalam pengejaran pihak kepolisian.
Baca Juga: Polisi Bongkar Modus Pemudik Ngumpet di Pikap Ditutup Terpal
Indah tiba di UGD dalam kondisi hangus terbakar. Ayahnya yang tergopoh-gopoh datang dari tambak udang tempatnya bekerja, langsung tenggelam dalam air mata.
Putri sulung yang dulu menyimpan begitu banyak mimpi agar keluarganya bisa bahagia, kini untuk bernapas pun harus berjuang.
"Bagaimana tidak, dokter bilang luka bakar Indah sudah mencapai 80 persen. Artinya, tanpa operasi beruntun untuk pulihkan lukanya, Indah akan terancam lumpuh dan buta seumur hidup.
Tak hanya itu, infeksi mengintai organ-organnya dan ia tak akan bisa bertahan hidup!," tulis dikutip pada situs kitabisa.
Korban Indah Daniarti warga Kampung Bayuning, Desa Karangwangi, Kecamatan Cidaun, mengalami kritis akibat luka bakar yang cukup serius itu, sempat mendapatkan pertolongan medis di puskesmas setempat.
Berita Terkait
-
Aktor Veteran Ahn Sung Ki Meninggal Dunia di Usia 74 Tahun Akibat Kanker
-
Kabar Duka, Istri Pedangdut Legendaris Mansyur S Meninggal Dunia
-
Viral Saudara Leya Princy Ngaku Pernah Dilecehkan Penyanyi yang Sudah Meninggal, Siapa?
-
Ikhlas Melepas Ayah, Gilang Dirga Sambut Tahun 2026 dalam Suasana Duka
-
Pernyataan Tommy Lee Jones Usai Sang Anak Ditemukan Meninggal Dunia di Kamar Hotel
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Ratusan Warga Serang Tolak Jadi 'Tempat Sampah' Kota Tangsel
-
Tim Forensik Ungkap Penyebab Kematian Anak Politikus PKS: Ada Dua Luka Tusuk Fatal
-
Kalah Judi Kripto hingga Terlilit Utang Ratusan Juta, Alasan HA Tega Bunuh Anak Politikus PKS
-
Motif Pelaku Tega Habisi Nyawa Bocah 9 Tahun di Cilegon: Berawal dari Bel Rumah yang Tak Terjawab
-
Polisi Beberkan Kaitan Pencurian di Rumah Eks DPRD dengan Kematian Anak Politikus PKS