SuaraBanten.id - Warga Serpong Utara positif corona B1617 India dirawat di Rumah Sakit Hermina Tangerang Selatan atau Tangsel. Jumlahnya ada 2 orang orang menurut Juru Bicara Satuan Tugas (Satgas) Covid-19 Banten, Ati Pramudji Hastuti.
Hanya saja menurut data Kepala Dinas Kesehatan Kota Tangerang Selatan dr Allin Hendalin Mahdaniar total warga Tangsel positif corona B1617 India ada 6 orang.
Sementara itu ada 1 warga Kabupaten Tangerang terpapar virus corona Inggris usai kembali dari luar negeri, yakni Arab Saudi.
Lalu pasien di Tangsel diketahui terpapar dari anaknya yang tinggal di Jakarta.
Baca Juga: Warga Tangsel Positif Corona B1617 India Ada di Serpong Utara
Ketiga warga tersebut tengah menjalani perawatan setelah dinyatakan terpapar virus corona jenis baru.
Pasien yang terpapar B1617 strain India tengah dirawat di Rumah Sakit Hermina, Tangsel.
Sementara satu pasien terpapar B117 strain Inggris di Kabupaten Tangerang menjalani isolasi khusus di bawah pemantauan pihak puskesmas karena mengalami gejala ringan.
Tim Satgas Covid-19 telah mengambil sampel kepada keluarga atau kontak erat guna mengantisipasi penyebaran virus corona jenis baru tersebut.
"Untuk memastikan lebih lanjut dilakukan pengambilan sampel yang kontak erat," kata Ati.
Baca Juga: STOP PRESS! Virus Corona B1617 dan B117 Masuk Tangerang Banten
Berita Terkait
-
Emiten Rumah Sakit Hermina Tanda Tangan Elektronik Privy
-
Bejat! Modus Jemput Palsu, Pria di Tangsel Cabuli 3 Anak SD di Empang Sepi
-
Polisi Pastikan DG Pelaku Penculikan Anak Saat Pulang Sekolah di Tangerang Selatan Sudah Ditangkap
-
Antusiasme Para Pelaku Usaha Mengikuti Pasar Lokal UMKM Suara Vol.4
-
Marshel Widianto Sekarang Kerja Apa? Gagal Nyalon di Pilkada Tangsel Padahal Sudah Dikritik Sesama Komika
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
Terkini
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir
-
Pj Wali Kota Tangerang Luncurkan SPBE Versi 2, Klaim Wujudkan Birokrasi Digital dan Efisien
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024
-
Berapa Harga Garmin Venu 3 dan Spesifikasinya
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif