SuaraBanten.id - Setelah melakukan perekrutan beberapa pekan lalu, Chairman Rans Cilegon FC Raffi Ahmad umumkan skuat klub yang bakal berlaga pada Liga 2 musim mendatang.
Raffi Ahmad memaparkan ada 31 pemain yang lolos seleksi dan siap melapangan serta membawa nama Rans Cilegon FC jadi klub teratas.
"Ada 31 pemain dari mantan kapten timnas Indonesia, pemain senior yang juga mantan timnas, ada mantan pemain U23 dan U19," kata Raffi Ahmad dalam sambutannya di JIExpo Kemayoran dikutip dari Ayobandung.com-Jaringan Suara.com, Jumat (23/4 2021).
Dalam kesempatan itu, Raffi Ahmad optimis Rans Cilegon FC bisa lolos ke Liga 1.
Baca Juga: Resmi! Darius Sinathrya Jadi Direktur Operasional Rans Cilegon FC
"Di sini kami mempersatukan berbagai macam usia di sini. Memang target kami yang terbaik dengan tujuan masuk ke Liga 1 nantinya," ujar Raffi Ahmad.
Segala persiapan tengah dipersiapkan untuk mencapai target. Salah satunya adalah pembangunan tempat latihan.
"Fasilitas infrastruktur kami sedang jalani seperti lapangan training, yang insyaallah Februadi 2022 akan kami launcing Rans Prastige dan juga akademi. Kami genjot itu untuk memunculkan SDM pemain muda," kata Raffi Ahmad menjelaskan.
Sebulan usai lebaran nanti, bakal ada peluncuran jersey. PSSI dan Kemenpora nantinya akan diundang di acara tersebut.
Berikut skuat Rans Cilegon FC:
Baca Juga: Cristian Gonzales Resmi Perkuat Skuad Rans Cilegon FC Raffi Ahmad
Kiper
Yoga Tri Saptian
Sandi Firmansyah
Bek
Makarius Msuruan
Habel Boas
M. NIko Fadillah
Basroh Alamsyah
Andri Batitusta
Hendra Wijaya
Muhammad Iksan
kurniawan Karman
Gelandang
Sumarna
Habelrd
Fadil Akbar
Tarik Aljanabi
Ricard Gilberd
Ramdani Tawinela
M. Zidane
IKsan Nur
Gamalia
Rendy Juliansyah
Rizky Hidayat
Bima Ragil
Rifal Lastori
Fajar Andhika
Asri Akbar
Hendra Ridwan
Ilhamsyah
Penyerang
Jujun Junaidi
Cristian Gonzales
Syamsir Alam
Berita Terkait
-
Bertamu ke Rumah Raffi Ahmad, Paras Ayah Nathan Tjoe-A-On Disorot: Indonesia Banget
-
Mama Amy Dituding Oplas, Paras Mertua Raffi Ahmad Malah Disanjung Awet Muda
-
Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
-
Intip Menu Warung Makan Nunung di Solo: Bisnis yang Dibantu Raffi Ahmad
-
Penampilan Baru Mama Amy Jadi Omongan, Dicurigai Operasi Plastik
Tag
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Komersialisasi Bandara IKN Tunggu Revisi Perpres 131/2023, Kata Wamenhub Suntana
-
Tim Resmob Tangkap Pelaku Pembunuhan Tragis di Morowali yang Kabur ke Kaltim
-
Potret Nadia Raysa Mantan Marselino Ferdinan: IG-nya Diserbu Penggemar Usai Menang Lawan Arab
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
-
Dinilai Hina Janda, Ridwan Kamil Kena Semprot Susi Pudjiastuti: Mau Omong Apa?
Terkini
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten