SuaraBanten.id - Orangtua Ifan Seventeen dan Citra Monica tidak hadir dalam acara lamaran yang digelar di kawasan Menteng Dalem, Jakarta Selatan, Selasa (6/4/2021).
Bukan tanpa alasan, Kedua orangtua Ifan Seventeen maupun Citra Monica tak hadir dalam moment membahagiakan itu lantaran alasan khawatir dengan penyebaran virus Covid-19.
Ifan Seventeen mengetakan, baik orangtuanya maupun kedua orangtua Citra Monica, sama-sama berhalangan hadir karena masih khawatir dengan penyebaran virus Covid-19.
"Sebenarnya kedua orangtua kami, orang di daerah itu dengar cerita corona di Jakarta tuh, wah takutnya minta ampun. Kayak takut banget, takut dicolok hidungnya, takut PCR , takut ini itu," kata Ifan Seventeen usai proses lamaran, Selasa (6/4/2021).
Baca Juga: Profil Citra Monica yang Baru Saja Dilamar Ifan Seventeen
Karenanya, pria bernama lengkap Riefian Fajarsyah tetap memutuskan menggelar lamaran meski tanpa dihadiri orangtua mereka. Meski demikian, Ifan Seventeen menuturkan pihak orangtua mengikuti prosesi lamaran secara virtual melalui video call.
"Jadi ya nanti pas resepsi aja. Saat akad nikah aja datang. Toh, nanti kan habis Lebaran, sekalian," kata Ifan Seventeen menjelaskan.
Meski kedua orangtuaya serta orangtua Citra Monica absen dalam moment bahagianya, Ifan Seventeen mengaku tak mempersoalkan keputusan tersebut. Baginya, yang terpenting adalah kesehatan kedua orangtuanya saat ini di tengah pandemi Covid-19.
"Ya nggak apa-apa, yang penting orangtua nyaman. Aku juga nggak berani maksa," tutur Ifan Seventeen.
Ifan Seventeen telah resmi melamar Citra Monica untuk menjadi istrinya, Selasa (6/4/2021). Tapi sayangnya, mereka belum menetapkan tanggal pasti pernikahannya. Ifan dan Citra hanya menyebut akan menggelar pesta pernikahan usai Ramadhan.
Baca Juga: 85 Sekolah di Jakarta Adakan Pembelajaran Tatap Muka Hari Ini
Namun, enam enam tahun menikah, Ghea menggugat cerai Ifan Seventeen ke Pengadilan Agama (PA) Karanganyar pada 26 September 2012 dan resmi cerai di tahun yang sama.
Berita Terkait
-
Mewahnya Cincin Lamaran Luna Maya dari Maxime Bouttier, Pantas Bikin Silau
-
Dilamar Maxime Bouttier, Harga dan Makna Cincin Berlian Luna Maya Bikin Merinding
-
Ragunan Diserbu! 80 Ribu Wisatawan Padati Kebun Binatang di Hari Kedua Lebaran
-
Kumbo Si Gorila Jadi Bintang Lebaran di Ragunan! Feeding Time Spesial Bikin Pengunjung Kagum
-
Bang Madun Buka Suara soal Codeblue Dilaporkan Polisi: Gue Nggak Mau Ikut Campur!
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Antara Pangan Instan dan Kampanye Sehat, Ironi Spanduk di Pasar Tradisional
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
-
Dipermak Nottingham Forest, Statistik Ruben Amorim Bersama MU Memprihatinkan
Terkini
-
Libur Lebaran, Pantai Anyer Serang Dipadati Pengunjung
-
Jalur Wisata Pantai Anyer Padat, Polres Cilegon Berlakukan Delay System
-
Antisipasi Kepadatan Libur Lebaran, Jalur Wisata Menuju Pantai Anyer Diterapkan One Way
-
BRI Imbau: Waspada Modus Penipuan Siber Selama Lebaran 2025
-
Sinergi BRI dan Komunitas Lokal dalam Restorasi Ekosistem Laut Gili Matra