SuaraBanten.id - Bambang Widjojanto dituding sejak dulu benci Presiden Jokowi. Tudingan Bambang Widjojanto benci Jokowi, kini Bambang Widjojanto menjadi pengacara Partai Demokrat kubu AHY atau Agus Harimurti Yudhoyono.
Hal itu dikatakan Politisi PDI Perjuangan Dewi Tanjung. Nyai Dewi, sapaan akrab Dewi Tanjung menanggapi pernyataan Bambang Widjojanto yang menyebut demokrasi di era pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) brutal.
Dewi Tanjung komentar hal itu lewat cuitannya Twitter, Sabtu (13/3/2021) lalu.
"Oh si Bambang Widjojanto ini toh yang jadi Laywernya AHY Demokrat. Manusia ini sih dari dulu memang Benci Jokowi," kata Dewi Tanjung.
Baca Juga: Tolak Masa Jabatan Presiden Jadi 3 Periode, Demokrat: Tak Ada Urgensinya
Dewi Tanjung pun meragukan Bambang Widjojanto menang dalam kasus kisruh Partai Demokrat tersebut. Pasalnya, menurut Dewi, ia menilai kecil kemungkinan pengacara itu mampu melawan kebenaran.
"Kita lihat saja apakah manusia ini mampu melawan kebenaran," tutur Dewi Tanjung.
Diketahui, Partai Demokrat pimpinan AHY telah mengajukan gugatan perbuatan melawan hukum (PMH) ke Pengadilan Negeri Jakarta Pusat.
Dalam gugatan tersebut, Demokrat kubu AHY menunjuk Bambang Widjojanto (BW) sebagai kuasa hukum mereka.
Baca Juga: Munarman soal Kudeta Demokrat: Negara Hukum Versus Negara Kekuasaan
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: AHY Minta Ikhaskan Dana Haji yang Dibawa Kabur Yaqut Cholil Qoumas
-
Ini Kata AHY Soal Peluang Pertemuan Prabowo, SBY dan Megawati Usai Lebaran
-
Kakorlantas Ungkap Strategi Jelang Puncak Arus Balik Lebaran
-
Didit Prabowo Ajak Swafoto SBY Saat Lebaran, AHY Bilang Begini
-
Siap-siap Arus Balik, AHY: Pemerintah Sudah Punya Jurus Jitu Atasi Kemacetan
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Distribusi Logistik PSU Kabupaten Serang di Mancak Penuh Rintangan, Jalan Terjal dan Licin
-
Korban Panganiayaan Oleh Oknum TNI di Serang Alami Trauma Mendalam
-
Gakumdu Amankan Pelaku Politik Uang Jelang PSU Kabupaten Serang, Uang Puluhan Juta Jadi Bukti
-
Diduga Dianiaya Oknum TNI, Pemuda di Serang Tewas
-
Perhiasan Batu Alam Lokal Go Internasional Bersama BRI