SuaraBanten.id - Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar belum akan lockdown Tangerang di akhir pekan mencontoh wacana kebijakan Gubenur DKI Jakarta Anies Baswedan. Tapi Tangerang siap lockdown.
Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar mengatakan terkait aturan tersebut. Dirinya mengaku menunggu arahan dari Gubenur Banten, Wahidin Halim.
"Tunggu instruksi gubenur Banten," ujar Zaki melalui pesan singkat yang diterima SuaraJakarta.Id, Jumat (5/2/2021).
Zaki menjelaskan kondisi status dari Tangerang raya sendiri masih terdapat zona merah. Maka dari itu, ia tak mau memberikan keputusannya sendiri.
Baca Juga: Wagub DKI Terima Usulan Lockdown Weekend, Akan Efektif?
"Kabupaten Tangerang kondisi nya hari kemarin sudah zona oranye, sementara kota Tangerang dan Tangerang Selatan, masih merah. (Jadi) tunggu instruksi gubenur Banten untuk perkembangannya," tuturnya
Kendati demikian, Zaki mengaku siap menerapkan kebijakan tersebut. Jika, Gubenur Banten memberikan arahan untuk memberlakukan Lockdown Weekend.
"Ya harus siap, tapi kalo zona oranye apa perlu lockdown?" tutur Zaki.
Untuk diketahui, Ketua Fraksi PAN DPR Saleh Partanonan Daulay menawarkan opsi lockdown akhir pekan untuk wilayah zona merah dan oranye COVID-19. Kemudian hal ini pun ditanggapin Pemrintah Provinsi DKI Jakarta dan akan mengkaji usulan tersebut.
Kontributor : Muhammad Jehan Nurhakim
Baca Juga: Soal Lockdown Weekend, Anies Akan Kaji Bareng Epidemiolog
Berita Terkait
-
Diduga Korupsi Alih Fungsi Hutan 1.600 Hektare, AL Muktabar dan Mantan Bupati Tangerang Dilaporkan ke KPK
-
Misteri Pagar Bambu Tangerang Terungkap! Zaki Iskandar Bongkar Fakta Mengejutkan Sejak 2014
-
Sosok Ahmed Zaki Iskandar, Ungkap Keberadaan Pagar Laut Sudah Ada Sejak 2014
-
Darurat Polusi Udara! Punjab Pakistan Lockdown, Sekolah dan Aktivitas Luar Ruangan Dilarang
-
SMPN 8 Tangerang 'Lockdown' Dua Minggu Buntut Puluhan Siswa Sakit Cacar, Ketua IDI Ingatkan Hal Ini
Tag
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Terima Apa Adanya, Ni Luh Nopianti Setia Menunggu Hingga Agus Difabel Bebas
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan RAM 8 GB, Terbaik April 2025
-
Tier List Hero Mobile Legends April 2025, Mage Banyak yang OP?
-
Ratusan Warga Geruduk Rumah Jokowi, Tuntut Tunjukkan Ijazah Asli
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 6 GB, Andalan dan Terbaik April 2025
Terkini
-
Klaster Tenun Ulos Ini Bangkit dan Menginspirasi, Berkat Dukungan Program BRI
-
UMKM Binaan BRI Go Global, Ikuti Pameran Internasional FHA-Food & Beverage 2025 di Singapura
-
Ikut Bursa Pencalonan Ketua, Rahmatullah Komitmen Pertahankan PAN Jadi Pemenang Pemilu
-
Rekomendasi Rumah Sakit yang Sediakan Layanan Penyakit Jantung Terjangkau di Serang
-
Nyalon Ketua, Dede Rohana Putra Usung Kepemimpinan Terbuka dan Kolaboratif