SuaraBanten.id - Seorang istri tega membakar suaminya hidup-hidup. Peristiwa sadis ini terjadi di Jalan Sukamulya, Serua Indah, Ciputat, Tangerang Selatan, pada Kamis (4/2/2021) dini hari tadi.
Kasat Reskrim Polres Tangerang Selatan AKP Angga Surya Saputra mengatakan bahwa korban kekinian tengah dalam perawatan intensif di rumah sakit. Angga belum bisa memastikan seberapa parah luka bakar yang diderita korban akibat kekejaman sang istri.
"Belum bisa dipastikan (seberapa parah) tapi emang ada luka bakar. Karena begitu dia lari dari rumah itu langsung dibawa ke rumah sakit," kata Angga saat dikonfirmasi, Kamis (4/2/2021).
Sementara itu, kata Angga, hingga kekinian pihaknya belum mengetahui keberadaan istri korban selaku terduga pelaku. Sebab, sejak kejadian tersebut yang bersangkutan langsung melarikan diri.
"Dari sejak kejadian itu dia sudah tidak ada di rumah," bebernya.
Kekinian pihak kepolisian kata Angga, belum mengetahui motif dibalik kasus tersebut. Pasalnya, hingga kekinian korban belum bisa dimintai keterangannya.
"Korban kan masih dalam perawatan. Kita tidak etis diminta keterangan sekarang karena masih dalam perawatan di rumah sakit," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Angkot Terbalik Tewaskan 2 Orang, Korban Selamat: Kami Baru Siap Minum Tuak
-
Viral! Bawa Mobil Oleng hingga Tabrak Mobil Lainnya, Pelaku Malah Kabur
-
Angkot Terbalik di Kota Medan: 2 Penumpang Tewas, Sopir Kabur
-
Pasien COVID-19 Sempat Kabur, Begini Penjelasan RSUD Ibnu Sina Gresik
-
Astagfirullah! Habib Bahar bin Smith Ditinggal Kabur Anak Buahnya
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
- 7 Rekomendasi Parfum Terbaik untuk Pelari, Semakin Berkeringat Semakin Wangi
- 8 Moisturizer Lokal Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Solusi Flek Hitam
- 15 Kode Redeem FC Mobile Aktif 10 Oktober 2025: Segera Dapatkan Golden Goals & Asian Qualifier!
Pilihan
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
-
Timnas Indonesia 57 Tahun Tanpa Kemenangan Lawan Irak, Saatnya Garuda Patahkan Kutukan?
Terkini
-
Babyface Gebrak Jakarta, BRI Kasih Diskon Tiket Konser Eksklusif
-
BRI Raih Penghargaan Top 50 Emiten BigCap Berkat Konsistensi Terapkan Tata Kelola Perusahaan Baik
-
Patroli Siber Diperkuat! Polisi Kejar Pelaku Teror Bom Digital yang Sasar Sekolah di Tangsel
-
AgenBRILink Permudah Akses Keuangan di Kepulauan Mentawai, Tanpa Perlu ke Kantor Cabang
-
Kaur Keuangan Sikat Dana Desa Rp1 Miliar, Rekening Desa Petir Kosong Melompong, Pelaku Kini Buron