SuaraBanten.id - Maling motor semakin nekad, seperti aksi seorang tersangka di Kota Serang yang membawa senjata api sejenis pistol.
Tersangka yang terdisi dari dua orang, mencoba mencuri motor di salah satu Toko Sembako di Kecamatan Kasemen, Minggu (24/1/2021).
Faisal salah seorang warga menceritakan bahwa peristiwa percobaan pencurian kendaraan bermotor itu terjadi sekitar 18.30 WIB.
Saat itu, motor yang terparkir di luar toko disasar pencuri yang menggunakan kendaraan. Salah satu pelaku mendekati motor.
Baca Juga: Maling Motor Untung Ratusan Juta, Ternyata Gegara Ada Ini di Jok
Namun, belum sempat membobol kunci kendaraan, pelaku ketahuan oleh penghuni toko dan menggagalkan aksi pelaku.
“Niatnya mau dilawan, akhirnya kita mundur lagi karena salah satu tersangka bawa pistol,” ujarnya kepada BantenNews.co.id, Senin (25/1/2021).
Pelaku juga menodongkan senjata api kepada beberapa orang memergoki aksi pelaku. Kemudian pelaku kabur menggunakan kendaraan.
Berita Terkait
-
Dihadapan Polisi, Maling Motor Beri Tips Agar Honda BeAT, Vario, dan Scoopy Tak Mudah Dicuri
-
Viral Maling Motor Beri Tips Agar Honda BeAT dan Vario Tak Dimaling
-
Kehabisan Rudal, Pilot F-15 AS Tembak Drone Iran dengan Senjata Api!
-
Aiptu Wiratama Ditembak saat Kejar Pencuri Motor, Satu Pelaku Dilumpuhkan di Merak
-
FPI Bakal Gelar Aksi Reuni 411 di Patung Kuda, Polisi Kerahkan Ribuan Personel Tanpa Senjata Api
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Tinjau Penanganan Banjir di Tangerang, Al Muktabar Dorong Pembuatan Turap Permanen
-
5 Produk yang Dijual di Blibli
-
Angka Pengangguran Turun, Helldy Agustian Klaim Terendah Sejak Cilegon Berdiri
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir