SuaraBanten.id - Kecelakaan beruntun terjadi di Jalan Raya Abdul Fatah Hasan, Kampung Cipare, Kelurahan Cijawa, Kota Serang, Kamis(14/1/2021).
Kecelakaan melibatkan dua unit mobil yaitu Yaris dengan Nomor Polisi (Nopol) B 135 PRA dan Avanza dengan Nopol A 1159 PE dan motor A 6755 FF.
Tak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. Namun para pengendara mengalami luka ringan dan pemotor mengalami luka serius pada kakinya.
Dilansir dari Bantennews.co.id (jaringan Suara.com), dari data yang dihimpun di lokasi, diduga mobil Yaris mengalami pecah ban dan dari arah berlawanan ada mobil Avanza. Sehingga terjadi tabrakan.
Para korban yang mengalami luka sudah dibawa ke rumah sakit terdekat. Sementara korban selamat sedang dimintai keterangan oleh pihak kepolisian setempat.
“Awalnya mobil Yaris pecah ban, bunyi ledakan keras, kemudian dari arah lawan ada mobil Avanza. Terjadilah tabrakan, kemudian ada motor. Kena juga motor tersebut. Gak ada korban jiwa, cuma ada yang parah, yang motor kayanya kakinya patah. sudah dibawa ke rumah sakit terdekat,” kata Ruslan, warga sekitar.
Berita Terkait
-
Gara-gara Durian, Wali Kota Serang Tidak Bisa Diberi Vaksin Hari Ini
-
Gagal Divaksin Covid-19, Wali Kota Serang Ngaku Habis Makan Durian
-
Gagal Divaksin Covid-19, Wali Kota Serang: Semalam Habis Makan Durian
-
New York Times: Pesawat Sriwijaya Air Mungkin Jatuh karena Hiatus
-
Truk Terguling di Tol Tangerang-Merak karena Rem Blong
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Ditunjuk Langsung oleh Zulhas, Dede Rohana Target 9 Kursi PAN di DPRD Cilegon
-
Proyek Waduk Karian 'Tersendat' di Lahan Warga, BBWS Ngotot: Itu Tanah Negara!
-
Kasus Minta Jatah Proyek Rp5 Triliun, 5 Pengusaha Kota Cilegon Divonis 1 Tahun 6 Bulan Penjara
-
6 Fakta Mengejutkan Oknum ASN Pemkab Tangerang Terlibat Jaringan Narkoba Modus Vespa
-
Oknum ASN Bidang Kepegawaian Pemkab Tangerang Ternyata Pengedar Ganja Jaringan Medan-Bali!