SuaraBanten.id - Michael Yukinobu de Fretes alias Nobu tertawa ketika disinggung ada yang mengajaknya menikah gara-gara terjerat kasus video syur bersama Gisella Anastasia.
"Hahaha aduh," kata Nobu terkekeh di Polda Metro Jaya, Jakarta Selatan, Kamis (14/1/2021).
Teman main Gisella Anatasia dalam video syur itu hanya tak menanggapi serius celotehan warganet tersebut. Rayuan itu justru dijadikan hiburan untuk sekedar kembali tertawa di tengah kasus yang menimpanya.
"No comment soal itu," ujarnya dengan senyuman.
Sebelumnya, Nobu tak menampik media sosialnya diserbu warganet sejak terjerat kasus video syur bersama artis Gisella Anastasia.
Cukup menggelitik, tak sedikit warganet yang malah mengajaknya menikah. Dia pun tak menanggapinya dengan serius.
"Kalau langsung baca (komentar) gitu jarang ya, mungkin scroll saja. Kalau ada yang lucu, di DM 'Mas saya mau menikah dengan kamu', kaya gitu sih," kata Nobu dikutip dari tayangan Selebrita Trans 7, Selasa (12/1/2021).
Bagi Nobu, pesan tersebut justru jadi hiburan di tengah banyaknya hujatan.
"DM lucu mereka itu sebagai support yang membesarkan hati," ucap dia.
Baca Juga: Nobu Lawan Main Gisel di Video Syur Patuhi Wajib Lapor: Nggak Mungkin Lari
Polda Metro Jaya sebelumnya telah menetapkan Gisella Anastasia alias Gisel dan Michael Yukinobu de Fretes sebagai tersangka kasus video syur. Kepada penyidik, Gisel mengaku membuat video syur tersebut di sebuah hotel di Medan, Sumatera Utara pada 2017.
Berita Terkait
-
Gisel Jadi Korban Love Bombing, Langsung Pergi Begitu Sadar
-
Pernah Hampir Ketipu Cowok, Gisella Anastasia Buru-Buru Cabut: Harus Logis!
-
Ciri-Ciri Cowok Love Bombing, Belajar dari Kisah Cinta Gisella Anastasia
-
Gisella Anastasia Ungkap Tanda-tanda Love Scamming: Kalau Sudah Bahas Uang, Wajib Waspada
-
Gisel Nyaris Jadi Korban Cinta Palsu, Ungkap Tanda Bahaya Love Scamming di Film Balas Budi
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
5 Fakta Menarik Cheveyo Balentien: Pemain Jawa-Kalimantan yang Cetak Gol untuk AC Milan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
Terkini
-
Malam Jumat Ajak Keluarga Lakukan 3 Amalan Ringan Ini, Banjir Pahala dan Bikin Rumah Adem
-
Terbongkar di Sidang! Modus Pinjam Bendera dan Lahan Ilegal di Balik Korupsi Sampah Tangsel Rp21,6 M
-
4 Spot Wisata Hits di Kabupaten dan Kota Serang Banten yang Wajib Masuk 'Wishlist' Weekend Kamu
-
Waspada Virus Nipah! Bandara Soetta Perketat Pengawasan Penumpang Internasional Malam Ini
-
Biar Gak Telat Masuk Kantor, Ini Jadwal Keberangkatan Pertama dan Terakhir KRL Rangkasbitung