SuaraBanten.id - Syekh Ali Jaber dimakamkan di Pesantren Daarul Quran Cipondoh Tangerang, Banten. Syekh Ali Jaber dimakamkan, Kamis (14/1/2021) sore ini.
Hal itu dikonfirmasi oleh Ustaz Yusuf Mansur pemilik Pesantren Daarul Quran. Syekh Ali Jaber meninggal dunia, Kamis (14/1/2021) pagi ini tadi.
Syekh Ali Jaber dimakamkan di Pesantren Daarul Quran Cipondoh Tangerang, Banten atas permintaan Syeikh Muhammad dan keluarga, Pendakwah asal Madinah, Syekh Ali Jaber.
"Atas permintaan Syeikh Muhammad dan keluarga, beliau dimakamkan di Darul Quran," kata Yusuf Mansur.
Baca Juga: Syekh Ali Jaber Wafat, Menag: Almarhum Miliki Jasa yang Besar
Proses pemakaman kata dia akan berlangsung pada sore nanti.
Yusuf Mansur mengatakan keinginan tersebut adalah sebuah kehormatan dan kemulian untuk Daqu.
"Syeikh Muhammad merasa Daqu rumahnya Syeikh Ali," ujar dia.
Sebelumnya diberitakan, Pengkhotbah yang disegani di Indonesia, Syekh Ali Jaber meninggal dunia, Kamis (14/1/2021).
Kabar ini dibenarkan Ketua Yayasan Syekh Ali Jaber, Habib Abdurrahman Al-Habsyi, secara singkat, Kamis pagi.
Baca Juga: Syekh Ali Jaber Wafat, Nenek Penusuk Syekh Ali Menangis Lihat di Televisi
"Innalillahi wa inna ilaihi rajiun, telah wafat Syekh Ali Jaber, saya sedang menuju RS Yarsi Jakarta Pusat," kata Habib Abdurrahman.
Namun, Habib Abdurrahman belum bisa menjelaskan detail wafatnya Syech Ali Jaber yang berasal dari Madinah, Arab Saudi.
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Ini Alasan Pemerintahan Prabowo Belum Gaspol Bangun Infrastruktur
-
Miris! Ribuan Anggota TNI-Polri Terseret Judi Online, Sinyal Pembenahan?
-
Lapor Mas Wapres ala Gibran: Kebijakan Strategis atau Populis?
-
Emiten Leasing Boy Thohir Akui PHK Ribuan Karyawan
-
Data Ekonomi China Dorong Rupiah Berotot di Perdagangan Senin Pagi
Terkini
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025