SuaraBanten.id - Tak ada ketegangan ketika Raffi Ahmad hendak disuntik vaksin Covid-19 di Istana Merdeka, Rabu (13/1/2021). Sesekali dia malah tertawa kepada petugas medis yang hendak memeriksa kesehatannya.
Hingga tiba waktunya Raffi Ahmad disuntik vaksin. Suami Nagita Slavina itu terlihat duduk sambil diapit dua petugas medis.
Salah satu petugas medis, siap menyuntikan vaksin untuk bintang film Love Is Cinta ini.
Saat menerima vaksin, Raffi Ahmad terlihat menunjukkan ibu jari tangannya sambil mengangguk. Setelah selesai disuntik, ia mengatupkan tangan untuk berterima kasih kepada petugas medis.
Raffi Ahmad tidak bisa langsung meninggalkan istana setelah divaksin. Sebab ia harus menunggu hasil selama 30 menit.
Raffi Ahmad menjadi salah satu penerima vaksin Covid-19 bersama Presiden Joko Widodo di Istana Merdeka, Rabu (13/1/2021).
Kehadiran Raffi Ahmad menjadi peserta vaksin sebagai perwakilan anak muda agar tidak khawatir terhadap vaksin.
Terlihat slogan yang dipajang sebagai poster di momen vaksinasi bertuliskan, "Vaksin aman dan halal."
Kabar Raffi Ahmad yang siap menjadi penerima vaksin sebelumnya dikonfirmasi managernya, Prio. Bapak satu anak itu memenuhi undangan dari istana sebagai penerima vaksin Covid-19 kloter pertama.
Baca Juga: Tampil Mentereng Saat Divaksin, Raffi Ahmad Ternyata Pakai Seragam Kantor
"Itu yang ngehubungin langsung ke Raffi sih, nggak ke gue. Dari istana langsung yang telepon," kata Prio dihubungi, Jumat (8/1/2021).
Berita Terkait
-
Fahmi Bo Siap Rujuk, Mantan Istri Beri Jawaban Tak Terduga
-
Ryu Kintaro Tantang Rafathar Duel di Ring, Warganet: Pewaris vs Pewaris
-
Fitnah Rafathar Beli Sepatu Mahal, BigMo sampai Ucap Kata Kasar
-
Mak Vera Tunjukkan Foto Terakhir Olga Syahputra, Raffi Ahmad Terkejut: Ya Allah...
-
Fahmi Bo Diizinkan Pulang setelah Jalani Operasi Batu Empedu, Semua Biaya Ditanggung Raffi Ahmad
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
10 Mobil Bekas Pilihan Terbaik buat Keluarga: Efisien, Irit dan Nyaman untuk Harian
-
Penyebab Cloudflare Down, Sebabkan Jutaan Website dan AI Lumpuh
-
Format dan Jadwal Babak Play Off Piala Dunia 2026: Adu Nasib Demi Tiket Tersisa
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
Terkini
-
Menko AHY Resmikan Kapal Ro-Ro di KBS, Layani Penyebrangan Cilegon-Lampung
-
Kendalikan KLB Campak, Cakupan ORI Kota Cilegon Lampaui Target Nasional
-
ASRA 2025 Anugerahkan Tiga Penghargaan untuk Laporan Keberlanjutan BRI
-
BRI Dorong Daur Ulang Lewat Program Yok Kita Gas di KOPLING 2025
-
Truk Tambang Penyebab Macet Parah di Banten Akan Dihadang Aparat!