SuaraBanten.id - Bintang Korea Selatan Park Seo Joon dikenal memiliki paras yang awet muda, meski sudah berumur 32 tahun. Apa rahasia perawatan kulitnya?
Ya, lelaki kelahiran 16 Desember 1988 ini sering dijuluki sebagai Ryan Gosling dari Asia, karena aura dan kepribadiannya yang hangat.
Bukan cuma kesuksesannya membintangi drakor dan sederet film, banyak pula yang penasaran tips perawatan wajah Park Seo Joon.
Apalagi, di usianya yang sudah menginjak kepala 3, bintang film Midnight Runners ini tetap terlihat awet muda dan makin mempesona.
Secara umum, kita semua tahu jika para idola dari Negeri Gingseng mungkin paling tahu segala hal yang berkaitan dengan perawatan kulit.
Bahkan, salah satu hal yang paling mengagumkan tentang mereka adalah bagaimana mereka bisa mendobrak batasan maskulinitas, karena selalu terbuka pada publik mengenai hal ini.
Nah, berikut rahasia bagaimana Park Seo Joon memiliki wajah yang selalu segar dan sehat, seperti dilansir Bigredblog.
1. Perawatan kulit 3 langkah
Jika kamu adalah penggemar serial komedi 'What’s Wrong with Secretary Kim?' yanh diperankan Park Seo Joon, ternyata, ia memiliki rutinitas perawatan kulit yang sama dengan lawan mainnya di drama tersebut, Park Min Young. Keduanya ternyata mempraktikkan cleanse-tone-moisturize secara disiplin.
Baca Juga: Tubuhnya Penuh Tato Warna-warni, Gaya Nenek Gaul Ini Awet Muda Banget
2. Rutin menggunakan masker wajah
Masker wajah adalah cara yang bagus untuk membuat kulit lembab dan ternutrisi. Menurut Park Seo Joon, dia menggunakan setidaknya satu lembar masker wajah setiap hari yang sesuai dengan jenis kulitnya.
Saat mengenakannya, jangan membiarkan masker di wajah terlalu lama karena dapat menyedot semua kelembapan dari wajah.
3. Perawatan dari dalam dan tidak makan terlalu malam
Park Seo Joon juga memahami bahwa tampil menawan juga harus datang dari dalam. Meskipun demikian, dia berusaha sebaik mungkin untuk tidak makan terlalu larut malam, karena bisa merugikan kesehatan.
Berita Terkait
-
Clean Look Maksimal! 5 Inspirasi Outfit Nuansa Putih ala Park Seo Joon
-
6 Rekomendasi Lipstik untuk Usia 50 Tahun ke Atas dengan Bibir Hitam, Bikin Awet Muda
-
6 Moisturizer untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Kunci Kulit Lembap dan Awet Muda
-
5 Skincare Retinol dan Niacinamide untuk Usia 40 Tahun, Wajah Glowing Awet Muda
-
Tak Perlu Perawatan Mahal! Ini 9 Rahasia Awet Muda yang Bisa Dilakukan Hari Ini
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
Banjir Cilegon Rendam Permukiman dan Sekolah, Ketua Dewan Inventarisir Penyebab
-
Bantu Korban Banjir Cilegon, Golkar Salurkan Beras dan Mie Instan ke Posko Pengungsian
-
4 Fakta Penangkapan Pembunuh Anak Politisi PKS: Niat Maling Brankas Malah Dikepung Brimob
-
Drama Penangkapan Pembunuh Anak Politisi PKS, Terpeleset Saat Satroni Rumah Mewah
-
Hujan Tak Berhenti, Puluhan Lansia dan Warga Sakit di Kasemen Dievakuasi Menggunakan Perahu Karet