SuaraBanten.id - Pasangan calon nomor urut 2 Pilkada Tangsel 2020, Siti Nur Azizah - Ruhamaben, memiliki latar belakang berbeda. Mulai dari pendidikan hingga jenjang karir.
Pada H-1 Pilkada Tangsel 2020, Suara.com secara khusus mengupas sekilas para paslon yang bertarung menjadi pemimpin di kota berjuluk Kota Anggrek tersebut.
Kali ini yang akan dikupas adalah paslon nomor urut 2, Siti Nur Azizah dan Ruhamaben.
Berikut Suara.com paparkan profil singkat dan visi misi Azizah-Ruhamaben:
Baca Juga: TPS Paslon Jadi Titik Rawan Pilkada Tangsel, Azizah Dijaga Paspampres
Sekilas Siti Nur Azizah
Azizah merupakan putri keempat dari Wakil Presiden KH. Ma'ruf Amin dan (almh) Hj. Siti Churiyyah.
Wanita kelahiran 5 September 1972 ini telah menamatkan pendidikan hingga jenjang S3 jurusan ilmu hukum di Universitas Krisnadwipayana, tahun 2017.
Karier Azizah bukanlah berasal dari latar belakang partai politik. Dia menjadi seorang dosen di STAI Salahuddin Al-Ayubi Jakarta Utara, sejak tahun 1995.
Memasuki tahun 2001, Azizah memulai karir baru dengan menjadi staf panitera Pengadilan Tinggi Agama DKI Jakarta.
Baca Juga: Gawat! Puluhan Warga Tangsel Terancam Tak Bisa Mencoblos Besok
Namun ibu empat anak ini hanya bertahan sampai tiga tahun.
Berita Terkait
-
Ngotot Minta MK Diskualifikasi Rivalnya, Kubu Ruhamaben-Shinta Bongkar Kecurangan Benyamin-Pilar di Pilwalkot Tangsel
-
Ruhamaben-Shinta Tuding ASN Cawe-cawe di Pilwalkot Tangsel: Ajak Relawan Mancing hingga Promosi Benyamin-Pilar di Medsos
-
Masa Tenang Pilgub Banten Terusik, Airin-Ade Dituduh Bagi-bagi Uang
-
Apa Itu Catcalling? Bikin Aviani Malik Semprot Pendukung Paslon di Debat Pilkada Tangsel 2024
-
Host Debat Pilkada Tangsel Kena Catcalling, Aviani Malik Semprot Pendukung Paslon: Saya Gak Suka Anda Panggil Saya Baby!
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Mau Dapat Saldo DANA Gratis, Buruan Klaim Link DANA Kaget Hari Ini
-
Tiga Begal di Rajeg dan Pasar Kemis Tangerang Diringkus Polisi
-
Klaim Link DANA Kaget Hari Ini, Dapatkan Rp500 Ribu Hingga JutaanBagi yang Tercepat!
-
Ada 1.152 TPS Rawan PSU Pilkada Kabupaten Serang, 7 Berstatus Sangat Rawan
-
Pemprov Banten Guyur Rp5 Miliar untuk Penanganan Banjir di Kota Tangerang