SuaraBanten.id - Polsek Ciputat Timur menangkap dua pria berinisial TMP (17) dan KNC (22), karnea menjambret handphone WN (14) di bawah jembatan tol UPJ, Sawah Baru, Kecamatan Ciputat, Kota Tangerang Selatan (Tangsel), pada Minggu (18/10/2020) lalu.
Kapolsek Ciputat Timur Kompol Endy Mahandika mengatakan aksi tersebut dilancarkan sejoli itu pada saat korban sedang jogging pukul 9 pagi di kawasan UPJ.
“Kronologinya, pelaku memang jam 2 pagi itu nongkrong, kemudian subuh itu mereka menuju UPJ. Awalnya tersangka memang sudah mengintai korban, lalu mengikuti, sempat beli bensin dulu, dan ada kesempatan langsung melancarkan aksinya,” terang Endy dalam keterangan pers di Mapolsek Ciputat Timur, seperti dikutip dari bantennews.co.id - jaringan Suara.com, Jumat (30/10/2020).
Dilanjutkan Endy, modus tersangka adalah meminjam handphone korban. Karena lama, korban curiga dan meminta tersangka mengembalikan handphonenya.
Baca Juga: Tak Disangka, Ini Alasan Kedua Pelaku Jambret HP dan Tusuk Bocah di Bintaro
“Tersangka pun melakukan kekerasan pada saat hendak mengambil hanphonenya. Korban sampai ditusuk lengannya,” ujarnya.
Menurut pengakuan tersangka, papar Endy, hasil dari menjambret tersebut hanya untuk menservis motornya, karena keduanya pengangguran dan tidak punya uang.
“Pelaku diamankan di rumahnya. Kami sempat melakukan pengejaran di kawasan Sukabumi. Pengejaran selama 6 hari. Atas perbuatannya, tersangka diancam 12 tahun penjara,” pungkasnya
Berita Terkait
-
Solusi Antisipasi Gerakan Coblos Semua di Pilkada Jakarta, Pengamat Sebut Langkah Ini
-
Soal Seruan Pendukung Anies 'Anak Abah' Coblos 3 Paslon di Jakarta, Apa Reaksi KPU?
-
Terancam Hukuman Mati karena Korbannya Tewas, 2 Jambret di Gambir Masih Berkeliaran
-
Viral Incar HP Bocah Pemburu Telolet, Pelat Nomor Jambret Beraksi Naik NMAX Disorot: Pajak Mati Setahun
-
Sadis! Pemuda di Jaksel Tusuk Pacar Gegara Ogah Diajak ML, Begini Tampang KAS usai Ditangkap Polisi
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025
-
Publikasikan Indeks Bisnis UMKM Triwulan III 2024, BRI Sebutkan Perlu Penguatan Daya Beli
-
Paguyuban Warga Sunda Cilegon Dukung Robinsar-Fajar di Pilkada Cilegon 2024