SuaraBanten.id - Perasaan sedih tak bisa lagi diungkapkan Ion Masiah, pemilik salah satu dari dua rumah yang terbakar di Kampung Umbulan, Desa Mekaragung, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Lebak pada Senin (26/10/2020).
Selain rumah Ion, Bai Jamsiah juga jadi korban lantaran rumahnya hangus dilahap si jago merah.
Kebakaran dua rumah itu diduga berasal dari api yang muncul dari kompor gas di rumah Ion sekitar pukul 08.35 WIB. Usut punya usut, Ion lupa mematikan kompor lantaran ditinggal pergi ke warung.
“Tidak sampai ada ledakan, rumah milik Ion ludes sedangkan milik ibunya hanya separuh,”kata Sandi Sudrajat warga sekitar, kepada Bantenhits (jaringan Suara.com).
Ditemui secara terpisah, Kepala Seksi (Kasi) Pemadam Kebakaran (Damkar) pada Kantor Dinas Satpol PP Pemkab Lebak membenarkan terjadinya kebakaran yang menghanguskan dua rumah tersebut.
“Setelah menerima laporan, petugas dengan dua unit kendaraan Damkar meluncur ke lokasi. Api berasal dari kompor gas yang lupa dimatikan oleh pemiliknya, tidak ada ledakan,” kata Syahroni.
Berita Terkait
-
Selain Kebakaran, Ini Bahaya Puntung Rokok Bagi Lingkungan
-
Kebakaran di Dekat Senayan City, Ibu Hamil Dievakuasi ke RS Pakai Ambulans
-
Lahan Parkir Mal Senayan City Kebakaran, Sepeda Motor Turut Ludes
-
Puluhan Warga Sengsara, Kebakaran Dekat Senayan City Telan Kerugian Rp 4 M
-
Polisi Masih Dalami Penyebab Kebakaran Pemukiman Sekitar Senayan City
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Fenomena Baru! 178 Warga Tangerang Resmi Ganti Kolom Agama di KTP Jadi Penghayat Kepercayaan
-
Persita Gebrak Super League! Empat Kemenangan Beruntun Bawa Pendekar Cisadane ke Peringkat 2
-
Setelah Cesium-137 Ditemukan, Iklim Investasi Banten di Ujung Tanduk?
-
BRI Dukung Indonesia Mendunia Lewat Ajang Balap Motor Bergengsi MotoGP Mandalika 2025
-
BRI Dorong UMKM Kuliner DBFOODS untuk Perkuat Branding hingga Pasar Global