SuaraBanten.id - Ada sepasang kekasih menikah dengan cara unik. Mereka menikah dengan mahar kawin saldo GoPay Rp 10 juta.
Pernikahan unik mereka pun menjadi perbincangan warga dunia maya. Keduanya dianggap merepresentasikan pernikahan zaman now.
Video pernikahan mereka viral.
Berikut 5 fakta pernikahan mahar kawin saldo GoPay:
Baca Juga: Gandeng Halodoc, GoPay Beri Voucher Cashback Pembelian Produk Kesehatan!
1. Suasana Akad Nikah yang Biasa
Dalam video yang diunggah, terlihat sepasang suami istri dengan setelan bewarna putih sedang melakukan akad nikah.
Suasana yang terekam dalam prosesi akad nikah tersebut cukup tenang, disertai dengan sedikit rasa tegang.
"Pernikahan zaman now nih Minceu. Maharnya saja digital. Lagian ada aja nih. Gak cuma nikahannya aja yang virtual, sampai ke maharnya juga dong," tulis @lambe_turah.
2. Diunggah di Instagram Lukas Octavianus Prayogi
Baca Juga: Pasangan Ini Gelar Pernikahan Bertema Minion, Bikin Gemas tapi Panen Ejekan
Pemilik akun Instagram sahabat kedua mempelai bernama Lukas Octavianus Prayogi mengunggah video pernikahan zaman now ini.
Namun, videonya viral dan sontak merebut banyak perhatian usai dibagikan oleh akun Instagram @lambe_turah pada Minggu (11/10/2020).
3. Bunyi Pembacaan Akad yang Unik
Penghulu membacakan akadnya dengan tegas, diikuti oleh mempelai pria yang lantang dan lancar mengucap sumpahnya.
"Saya terima nikahnya Linda Novianti binti Abdul Munif dengan mas kawin berupa saldo GoPay sejumlah sepuluh juta rupiah dibayar tunai," ucapnya.
Tak lama berselang, penghulu bertanya kepada para saksi. Suasana sontak riuh lantaran mereka mengucapkan, "Sah... Sah...".
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Cara Top Up KMT lewat GoPay Bayar Cuma Rp 1
-
Kumpulan Link Saldo DANA Kaget Gratis Bikin Saldo Gopay Nambah, Klik di Sini!
-
Tutorial Top Up Free Fire Cepat Pakai GoPay Games, Begini Caranya
-
Klaim Link DANA Kaget Malam Ini untuk Isi Saldo GoPay, Raih Uang Hingga Ratusan Ribu!
-
Ingin Pinjam Uang Tapi Kena BI Checking? Ini Aplikasi Pinjam Uang Tak Perlu SLIK OJK
Terpopuler
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- 7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
- Kritik Suporter PSS ke Manajeman Viral, Bupati Sleman: Ya Harus segera Berbenah
Pilihan
-
Profil Pemilik Rupiah Cepat, Pinjol Viral yang Disorot Publik Ternyata Dikuasai Asing
-
5 HP Murah Rp2 Jutaan Layar AMOLED: RAM Besar, Kamera Resolusi Tinggi
-
Mau Wajah Glowing? Inilah Urutan Menggunakan Skincare Malam yang Tepat
-
7 Brand Skincare Korea Terbaik, Auto Bikin Kulit Mulus Harga Mulai Rp19 Ribu
-
3 Rekomendasi HP Samsung Rp 3 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Mei 2025, Performa Handal Memori Lega
Terkini
-
Ratusan Ojol Kepung Pendopo Gubernur Banten, Tolak 'Ongkos Murah' dan Minta Naikan Argo
-
Paspampres Gadungan yang Tipu Ratu Zakiyah, Istri Mendes Dituntur 2,5 Tahun Penjara
-
Ada 3 Link DANA Kaget Hari Ini, Buruan Klaim Sebelum Kehabisan!
-
Desa Hargobinangun Masuk 40 Besar BRILiaN, UMKM Lokal Terus Berkembang Bersama BRI
-
Akselerasi Inklusi Keuangan di Pedesaan, Bank Mandiri Gandeng BUMDes dan UMKM Lokal