SuaraBanten.id - Usai dinyatakan positif virus corona atau Covid-19, Sadio Mane turut menyampaikan informasi terkait hal ini melalui akun Instagram dan Twitter miliknya.
Meski positif Covid-19, ia menyebut, saat ini ia merasa baik-baik saja dan tidak merasakan gejala terkait virus yang kini menjangkitnya.
"Halo, saya telah dites positif tetapi saya merasa baik dan tidak menunjukkan gejala yang berat. Saya akan segera memulai proses karantina dan pemulihan," tulis Mane.
Tidak hanya itu, Mane juga meminta seluruh masyarakat untuk mengikuti arahan sesuai dengan protokol kesehatan dan waspada dengan adanya gelombang kedua wabah Covid-19.
Baca Juga: Bertambah Lagi, Total 7 Pegawai di Kejari Kota Bogor Positif Covid-19
"Pastikan Anda tetap aman dan mengikuti semua aturan untuk melindungi diri sendiri dan orang yang Anda cintai, untuk menghindari gelombang kedua COVID-19," imbuhnya.
Sadio Mane dikonfirmasi positif Covid-19 pada Jumat (2/10/2020). Informasi ini pertama kali diumumkan oleh Liverpool melalui akun media sosial mereka.
"Penyerang (Mane), yang menjadi starter dan mencetak gol dalam kemenangan Arsenal 3-1 pada Senin, menunjukkan gejala virus. "Namun, dia dalam keadaan sehat secara keseluruhan," tulis Liverpool.
Dengan adanya kabar ini, Mane diwajibkan untuk menjalani karantina mandiri selama 14 hari, yang berarti ia akan melewatkan laga lanjutan Liverpool melawat ke kandang Aston Villa pada Minggu (4/10/2020)
Baca Juga: Setelah Thiago Alcantara, Kini Giliran Sadio Mane yang Positif COVID-19
Berita Terkait
-
2 Pemain yang Bakal Lawan Timnas Indonesia Bak Jimat Bagi Liverpool untuk Juara Liga Inggris
-
Daftar Klub Peraih Trofi Liga Inggris Terbanyak, Liverpool Samai Manchester United
-
Stefano Lilipaly dan 3 Pemain Keturunan Indonesia yang Pernah Dilatih Arne Slot
-
Sosok Wanita Baju Ungu di Perayaan Liverpool Juara Kagetkan Fans
-
20 Fakta Liverpool Juara Liga Inggris: Arne Slot Meneer Pertama
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Gelombang Kekesalan Jakmania Memuncak: Carlos Pena di Ujung Tanduk Pemecatan
-
Hasil Seri Kontra Arema FC Bikin Bangga Persebaya, Ini Penyebabnya
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
Terkini
-
Alasan Andra Soni Pilih Ngantor di Tangsel Ketimbang di Wilayah Banten Selatan
-
5 Terdakwa Anak Kasus Demo Berujung Pembakaran di Padarincang Dituntut 8 Bulan Pengawasan
-
Klaim Link Saldo DANA Gratis Senin 28 April 2025, Bikin Akhir Bulan Tetap Bisa Senyum
-
Sambangi Pedalaman Lebak, Mardiono Singgung Ketahanan Pangan di Banten Selatan
-
Dengan Pemberdayaan BRI, Bali Nature Mampu Tingkatkan Kapasitas Produksi dan Perluas Pasar