SuaraBanten.id - Sejumlah akses jalan dan fasilitas rusak parah akibat terdampak banjir bandang dan tanah longsor yang menimpa sejumlah wailayah di Banten pada awal tahun 2020 lalu.
Namun, Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Provinsi Banten memastikan akses jalan Cipanas – Warung Banten di Kabupaten Lebak akan kembali diperbaiki pada tahun 2021 nanti.
Anggaran dari APBD Banten Tahun Anggaran (TA) 2021 sebesar Rp170 milyar juga dialokasikan DPUPR Banten untuk membangun kembali sejumlah akses jalan.
Sekertaris DPUPR Banten, Roby Cahyadi menyebut, lelang tender pembanguan jalan dan jembatan ruas jalan Cipanas – Warung Banten akan dilasanakan paling cepat November tahun ini.
Baca Juga: Sebut Anies Tak Punya Terobosan, Pengamat: Banjir Kali Ini Bisa Makin Parah
“Tahun depan 2021, Ia anggaran APBD murni. Direncanakan November lelang anggaran Sekitar 170 Miliar,” ujarnya melansir Bantenhits, Kamis (1/10/2020).
Pembangunan akses jalan dan jembatan itu, lanjut Roby, akan dimulai pada awal tahun 2021, tepatnya Februari 2021. Ia berharap pembangunan sejumlah akses terdampak bencana bisa selesai sesuai target.
“Kalau sudah teknis, tanya PPK (Pejabat Pembuat Komitmen) aja,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Banjir Bandang Spanyol 226 Jiwa Melayang, Ekonomi Terpuruk Rp342 Triliun
-
Pj Gubernur Jakarta Ungkap Cerita Gibran Dadakan Blusukan ke Lokasi Banjir Rob: Meski Air Mulai Kering, Beliau...
-
Tinggal di Komplek Elit, Depan Rumah Fateh Halilintar Tetap Kebanjiran
-
Banjir Rob Rendam Pemukiman di Muara Angke
-
Antisipasi Musim Hujan, Pj. Gubernur Teguh Tinjau Banjir Rob hingga Rumah Pompa
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Berapa Harga Garmin Venu 3 dan Spesifikasinya
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab