SuaraBanten.id - Seorang lelaki membuat heboh media maya karena dihukum peluk tiang listrik karena tak pakai masker. Bahkan si pria disumpahi pantatnya budug atau kudis jika mengulanginya.
Video itu tersebar dalam akun TikTok @yudias52. Namun, Rabu (16/9/2020) pagi ini sudah tersebar di banyak media sosial, termasuk diunggah ulang di Youtube.
Pria tersebut dihukum memeluk tiang listrik yang berada di pinggir jalan sambil mengucapkan janji.
Dengan logat bicara Sunda, si lelaki itu mengikuti omongan seorang polisi bertopi.
Baca Juga: Viral Tak Bermasker Dihukum Peluk Tiang Listrik, Netizen Malah Kritik Ini
"Saya berjanji dunia akhirat jika keluar rumah saya akan menggunakan masker. Jika bohong, saya akan buduk di bujur," kata pria dalam video mengikuti ucapan polisi.
Video tersebut menuai banyak komentar dari warganet.
Ada yang menyebut hukuman yang diberikan itu unik.
Namun, ada juga warganet yang mengkritik polisi dalam video lantaran tidak benar menggunakan masker.
Ingatkan pakasi masker
Baca Juga: Tak Pakai Masker, Warga Ini Peluk Tiang Listrik Lalu di Sumsel?
Juru Bicara Presiden Fadjroel Rachman mengatakan Presiden Joko Widodo (Jokowi) tak lelah-lelahnya mengimbau 267 juta rakyat Indonesia agar selalu memakai masker.
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Donald Trump Resmi Umumkan Tarif Baru, Ekonomi Indonesia Terancam Kena Dampak!
-
Antara Pangan Instan dan Kampanye Sehat, Ironi Spanduk di Pasar Tradisional
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
Terkini
-
Libur Lebaran, Pantai Anyer Serang Dipadati Pengunjung
-
Jalur Wisata Pantai Anyer Padat, Polres Cilegon Berlakukan Delay System
-
Antisipasi Kepadatan Libur Lebaran, Jalur Wisata Menuju Pantai Anyer Diterapkan One Way
-
BRI Imbau: Waspada Modus Penipuan Siber Selama Lebaran 2025
-
Sinergi BRI dan Komunitas Lokal dalam Restorasi Ekosistem Laut Gili Matra