SuaraBanten.id - Kondisi ekonomi yang sulit di masa pandemi Covid-19 mendorong orang berusaha keras untuk bisa bertahan hidup. Berbagai cara dilakukan supaya kehidupan terus berjalan, bahkan cara-cara tercela sekalipun.
Seperti yang terjadi di Kabupaten Tangerang, seseorang nekat mencuri uang di kotak amal Musala At-Thohiriyah, Desa Kampung Besar, Kecamatan Teluknaga, pada Selasa (18/8/2020) kemarin.
Ketua DKM Musala At-Thohiriyah, Pepen Supendi mengungkapkan, peristiwa itu baru diketahui salah satu marbot ketika membersihkan beling di lantai. Setelah diperiksa ternyata pecahan kaca itu berasal dari kotak amal.
“Saya baru tahu habis maghrib kemarin, marbot melapor via group musala,” kata Pepen kepada BantenNews.co.id, jaringan Suara.com pada Rabu (19/8/2020).
Baca Juga: Sebelum di Probolinggo, Ternyata Sudah Ada Lima Kisah Jenazah Hidup Lagi
Dia menjelaskan, kotak amal telah digembok dengan rantai supaya tidak mudah dicuri. Namun maling tersebut memecahkan kaca kotak amal untuk mencuri uang di dalamnya.
Menurut Pepen, pembobolan kotak amal Musala At-Thohiriyah tersebut bukan kasus yang pertama. Sebelumnya kasus yang sama juga pernah terjadi, dengan kasus Selasa kemarin total sudah lima kali terjadi pembobolan kotk amal Musala tersebut.
“Setiap bulan (isi kotal amal terkumpul)sekitar Rp300 ribu. Namun ini hampir dua bulan belum diambil, keburu dibobol,” ujarnya.
Kendati demikian, pihaknya sampai saat ini belum bersedia melaporkan kasus pencurian kotal amal Musala itu kepada pihak kepolisian untuk mengusut pelakunya.
“Biarin saja, tidak saya laporin dulu,” tutur pepen.
Baca Juga: Viral Kalung Emas Bocah di Bandung Dijambret Saat Asyik Bersepeda
Berita Terkait
-
Pulang Mudik Berujung Nyesek, Jurnalis Media Online Kehilangan Rp20 Juta di Kosan
-
Rumah Hindati Warga Depok Dibobol Maling saat Ditinggal Salat Ied, Motor Scoopy hingga HP Lenyap
-
Potret Musala yang Dibangun Ruben Onsu untuk Mendiang Ibu, Senang Akhirnya Bisa Salat di Sana!
-
Berkaca dari Ruben Onsu, Ini Keutamaan Bangun Musala atau Masjid
-
7 Fakta Menarik Musala Ruben Onsu, Sarwendah Dulu Ikut Resmikan
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Mau Dapat Saldo DANA Gratis, Buruan Klaim Link DANA Kaget Hari Ini
-
Tiga Begal di Rajeg dan Pasar Kemis Tangerang Diringkus Polisi
-
Klaim Link DANA Kaget Hari Ini, Dapatkan Rp500 Ribu Hingga JutaanBagi yang Tercepat!
-
Ada 1.152 TPS Rawan PSU Pilkada Kabupaten Serang, 7 Berstatus Sangat Rawan
-
Pemprov Banten Guyur Rp5 Miliar untuk Penanganan Banjir di Kota Tangerang