SuaraBanten.id - Hari raya kurban atau Hari Raya Iduladha yang akan datang beberapa waktu lagi dapat mendatangkan rezeki bagi beberapa kelompok bukan, hanya mereka yang menjual hewan kurban dan si penerima daging kurban, tapi juga kelompol lainnya.
Dikutip Suara.com dari lifepal, berikut ini ada beberapa jenis profesi yang banyak dicari menjelang Iduladha. Ingin tahu apa saja jenis profesi-profesi yang dimaksud? Yuk simak di bawah ini!
1. SPG hewan kurban
Tak hanya otomotif yang identik dengan SPG cantik, hewan kurban pun dijajakan oleh SPG cantik.
Baca Juga: Tak Terpengaruh Pandemi, Sapi Madura di Kulon Progo Tetap Banjir Peminat
Mall Hewan Qurban Haji Doni yang berbasis di Depok, Jawa Barat, kerap mempekerjakan para SPG cantik untuk berjualan. Malahan, mereka berdandan total ala Cowgirl di “showroom” hewan kurban itu.
Tentu saja, pembeli sapi bisa dengan mudah tergoda buat membeli karena SPG-SPG ini pintar dalam berjualan.
2. Dokter hewan
Tak semua hewan seperti sapi atau kambing yang dijual jelang Iduladha laik untuk dikurbankan. Hal itu disebabkan karena faktor kondisi kesehatan mereka juga.
Nah untuk mengetahui apakah sapi atau kambing itu laik, tentunya butuh jasa dokter hewan dong. Jenis profesi ini pun bakal dibutuhkan.
Kabarnya, di tahun 2018 IPB saja sudah mengerahkan kurang lebih 50 tenaga dokter untuk membantu pengecekan kesehatan hewan kurban lho.
Baca Juga: Jelang Iduladha, RPH Giwangan Batasi Jumlah Pemotongan Hewan Kurban
3. Terapis kambing
Bukan cuma manusia yang bisa menikmati jasa perawatan di salon, hewan kurban juga.
Berita Terkait
-
Serba-Serbi Profesi Ahli Parfum, Diprediksi Bakal Jadi Karier yang Diminati di Masa Depan
-
Guru dan Masa Depan yang Dikorbankan: Refleksi Profesi yang Terabaikan
-
Daftar Profesi Gaji 2 Digit yang Paling Dicari di Indonesia, Minat Berkarier?
-
7 Profesi yang Tawarkan Lowongan Kerja Tanpa Persyaratan Usia
-
Belajar Menjadi Manusia Produktif Lewat Buku Daya Kreativitas dan Survivalitas
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024
-
Berapa Harga Garmin Venu 3 dan Spesifikasinya
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya