SuaraBanten.id - Dana insentif untuk tenaga medis yang menangani pasien Covid-19 di Kabupaten Tangerang, Banten sudah dikucurkan bersumber dari APBD sebesar Rp 18 miliar.
Demikian dikatakan Juru Bicara Gugus Tugas Covid-19 Kabupaten Tangerang dr Hendra Tarmizi melalui pesan singkatnya, Rabu (8/7/2020) sebagaimana dilansir Bantennews.co.id (jaringan Suara.com).
Kendati demikian, Hendra mengungkapkan dana insentif untuk dokter hanya Rp 500 ribu dari yang awalnya dijanjikan Rp 15 juta. Sementara, perawat insentif yang diterima di bawah nominal insentif dokter awalnya dijanjikan Rp 7,5 juta.
“Ya bagaimana lagi uangnya sudah tidak ada. Kalau yang harusnya dapat Rp 15 juta saja hanya menerima Rp 500 ribu, bagaimana yang Rp 7,5 juta, berarti menerima tidak sampai Rp 500 ribu," katanya.
Baca Juga: 2 Anak Perempuan Medis COVID-19 Positif Corona, 1 Kampung di Blitar Ditutup
Menurut Hendra pencairan dana insentif penanganan Covid-19 itu langsung disalurkan ke rekening tenaga kesehatan tersebut, tidak melalui manual atau dikumpulkan oleh Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tangerang.
“Dana insentif untuk tenaga kesehatan itu sudah diserahkan ke bank penyalur, tapi tergantung dari bank penyalur kapan disalurkan ke rekening tenaga kesehatannya. Kemungkinan paling lambat besok," katanya menambahkan.
Berita Terkait
-
Siap-siap Baper! Ini 5 Drama Korea Medis Terbaik 2025 yang Wajib Ditonton
-
Renovasi Tuntas! Indomilk Arena Kini Lebih Megah dan Ramah Disabilitas
-
Drama The Trauma Code: Heroes on Call Dipuji Nakes Korea karena Hal Ini
-
Usai Viral, KKP Setop Pemagaran Laut Ilegal di Tangerang Gegara Rusak Ekosistem
-
Rumah Sakit Kapal: Solusi Inovatif Kesehatan bagi Masyarakat Kepulauan Terpencil
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
-
Dipermak Nottingham Forest, Statistik Ruben Amorim Bersama MU Memprihatinkan
-
Partai Hidup Mati Timnas Indonesia vs China: Kalah, Branko Ivankovic Dipecat!
-
Kronologi Pemerkosaan Jurnalis Juwita Sebelum Dibunuh, Terduga Pelaku Anggota TNI AL
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
Terkini
-
Jalur Wisata Pantai Anyer Padat, Polres Cilegon Berlakukan Delay System
-
Antisipasi Kepadatan Libur Lebaran, Jalur Wisata Menuju Pantai Anyer Diterapkan One Way
-
BRI Imbau: Waspada Modus Penipuan Siber Selama Lebaran 2025
-
Sinergi BRI dan Komunitas Lokal dalam Restorasi Ekosistem Laut Gili Matra
-
Lebaran 2025 Lebih Mudah dengan Transaksi BRImo yang Cepat Sekaligus Aman