SuaraBanten.id - Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Wilayah Jawa Barat dan Banten bersama Ditkrimsus Polda Banten menangkap DS (31) pelaku penjual satwa liar jenis lutung yang dijual secara online di media sosial.
Warga Kabupaten Pandeglang itu terbukti menjajakan sebanyak lima anak lutung yang merupakan hewan dilindungi. Saat ini tersangka mendekam di Polda Banten.
Petugas BKSDA di Wilayah Jawa Barat Banten, Uday Udaya mengatakan, bahwa pelaku ditangkap pada Rabu (9/6/2020) oleh tim gabungan BKSDA dan Ditkrimsus Polda Banten.
“Penjualan satwa liar yang dilindungi dijual secara online berhasil digagalkan bersama Krimsus Polda Banten,” ujar Uday dalam keterangannya, sebagaimana dilansir Bantennews.co.id (jaringan Suara.com), Kamis (11/6/2020).
Baca Juga: Ini Wujud Lutung Budeng Penghuni Situ Gunung
Menurut Uday, bahwa pelaku menjual sebanyak 5 ekor anak lutung dan kidang sebanyak satu ekor.
“Tersangka saat ini diamankan di Polda Banten. Sedangkan barang bukti anak Lutung diamankan di Kantor KSDA Serang,” katanya.
Berita Terkait
-
Bon Jovi Sebut Pilkada 2020 di Tengah Pandemi Corona Terkesan Dipaksakan
-
Asyik Berenang, Sekelompok Bocah Tak Sadar Temannya Tenggelam hingga Tewas
-
Landmark Pandeglang Ala Hollywod Diprotes Ulama, Pemkab: Dananya dari CSR
-
Kontak dengan Pemudik dari DKI, Bocah 6 Tahun Asal Pandeglang Positif Covid
-
Pemkab Bangun Landmark di Gunung Karang, Abuya: Stop Sebelum Azab Turun
Terpopuler
- Kemarin Koar-koar, Mertua Pratama Arhan Mewek Usai Semen Padang Tak Main di Liga 2
- Simon Tahamata Dihujat Pendukung RMS: Ia Berpaling Demi Uang!
- Resmi! Bek Liga Inggris 1,85 Meter Tiba di Indonesia Akhir Pekan Ini
- Rekomendasi Aplikasi Penghasil Uang Resmi Versi Pemerintah Mei 2025, Dapat Cuan dari HP!
- Lesti Kejora Dipolisikan karena Cover Lagu Yoni Dores, Ariel NOAH Pasang Badan: Kenapa Dipidanakan?
Pilihan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Terbaik 2025, Anti Aging Auto Bikin Glowing
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP di Bawah Rp5 Juta, Layar AMOLED Lensa Ultrawide
-
5 Rekomendasi HP Xiaomi Rp 1 Jutaan dengan Spesifikasi Gahar Terbaik Mei 2025
-
7 Rekomendasi Mobil Seken Murah, Hemat Bensin Tak Khawatir Rawat Mesin
-
4 Mobil Bekas Murah di Bawah Rp80 Juta: Irit Bahan Bakar, Kabin Longgar
Terkini
-
Ditunjuk Gubernur Banten, Rudy Suhartanto Jadi Plh Bupati Serang
-
Tersedia 7 Link DANA Kaget Hari Ini, Klaim Sekarang Jangan Sampai Kehabisan
-
Predator Anak Ajak 3 Bocah Perempuan Nonton Film Porno, Iming-imingi Korban Uang Rp5 Ribu
-
'Kadin Cilegon Minta Jatah Proyek', Anindya Bakrie Kumpulkan Kadin Daerah se-Indonesia
-
Curah Hujan Meningkat, BPBD Lebak Siaga Bencana Longsor