SuaraBanten.id - Bentrokan pecah antara dua kelompok gengster asal Tangerang atau tepatnya di Jembatan Merah, Kampung Tanah Gocap, Kelurahan Karawaci, Kecamatan Karawaci, Kota Tangerang, pada Minggu (29/3/2020) selotar pukul 03.00 WIB. Kedua kelompok tersebut sama-sama membawa senjata tajam.
Kabag Humas Polres Metro Tangerang Kota Kompol Abdul Rachim mengatakan kedua kelompok tersebut janjian untuk tawuran dengan membawa senjata tajam melalui media sosial Instagram, atau pada akun ‘georgia2015′ asal Sepatan janjian dengan “slonongboy’ asal Babakan.
“Peristiwa itu berlangsung kemarin Minggu (29/3) pukul 03.00 WIB, tempat kejadian di Jembatan Merah Kp Tanah Gocap, Kelurahan Karawaci,Kecamatan Karawaci, Kota Tangerang,” terang Abdul melalui pesan singkatnya, Senin (30/3/2020).
Abdul menjelaskan bahwa Polsek Tangerang dan Polsek Karawaci Polres Metro Tangerang Kota berhasil mengamankan 21 orang dan 3 orang yang membawa senjata tajam. Aksi merek aitu meresahkan warga di tengah penanganan pandemi virus Corona atau Covid-19.
“Yang membawa sajam diproses sesuai hukum. Sementara pelaku tawuran lainnya dilakukan pembinaan dihubungi orang tua dan membuat surat pernyataan,” jelasnya.
Berita Terkait
-
Tawuran di Palmerah Saat Pandemi Corona, 7 Pemuda Ditangkap Polisi
-
Tak Takut Corona, 2 Geng di Palmerah Tawuran, Polisi: Ngeledek Kami
-
Bocah SMP Tanjung Priok Tawuran Cari Hiburan saat Libur Corona, 1 Tewas
-
Saat Libur Corona, Puluhan Remaja di Padang Malah Terciduk Hendak Tawuran
-
Anak SMP Bekasi Tewas Dibacok saat Tawuran SMPN 23 vs SMP Raudlatul Jannah
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Waspada Virus Nipah! Bandara Soetta Perketat Pengawasan Penumpang Internasional Malam Ini
-
Biar Gak Telat Masuk Kantor, Ini Jadwal Keberangkatan Pertama dan Terakhir KRL Rangkasbitung
-
Niat Bela Teman dari Aksi Bullying, Pelajar SMK di Anyer Tewas Ditusuk Saat Tolak Permintaan Maaf
-
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 36: Bedah Tuntas Peran Lembaga Sosial
-
Dompet Nggak Boncos! 4 Rekomendasi Mobil Bekas untuk Keluarga Milenial yang Wajib Dilirik